Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Update Corona 12 Oktober: 5 Negara dengan Kasus Covid-19 Terbanyak | Australia Coba Hidup Berdampingan dengan Covid-19

Kompas.com - 12/10/2021, 09:10 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Penyebaran virus corona di dunia masih terus bertambah dari hari ke harinya.

Dilansir dari laman Worldometers, Selasa (12/10/2021) pagi, total kasus Covid-19 di dunia terkonfirmasi sebanyak 238.970.576 (238 juta) kasus.

Dari jumlah tersebut, sebanyak 216.214.380 (216 juta) pasien telah sembuh dan 4.872.025 orang meninggal dunia.

Kasus aktif hingga saat ini tercatat sebanyak 17.884.171, dengan rincian 17.802.256 pasien dalam kondisi ringan dan 81.915 dalam kondisi serius.

Baca juga: Jemaah Asal Indonesia Diizinkan Umrah, Apakah Ada Penyesuaian Tarif?

Lima negara dengan jumlah kasus Covid-19 terbanyak

  1. Amerika Serikat: 45.276.564 kasus, 734.310 orang meninggal, total sembuh 34.764.781
  2. India: 33.984.479 kasus, 450.991 orang meninggal, total sembuh 33.312.451
  3. Brasil: 21.582.738 kasus, 601.213 orang meninggal, total sembuh 20.694.669
  4. Inggris: 8.193,769 kasus, 137.763 orang meninggal, total sembuh 6.686.695
  5. Rusia: 7.804.774 kasus, 217.372 orang meninggal, total sembuh 6.873.579.

Catatan: data yang ditampilkan dapat berubah sewaktu-waktu.

Baca juga: Daftar 10 Daerah dengan Kesembuhan Covid-19 Tertinggi

Update corona di Indonesia

Kegiatan vaksinasi gratis yang diselenggarakan KJRI Chicago bekerja sama dengan Illinois Department of Public Health (IDPH). Kegiatan tersebut bertempat di KJRI Chicago mulai 9 Oktober hingga 30 Oktober.KJRI CHICAGO Kegiatan vaksinasi gratis yang diselenggarakan KJRI Chicago bekerja sama dengan Illinois Department of Public Health (IDPH). Kegiatan tersebut bertempat di KJRI Chicago mulai 9 Oktober hingga 30 Oktober.

Kasus virus corona di Indonesia tercatat juga mengalami peningkatan, baik dari jumlah kasus, sembuh, maupun yang meninggal dunia.

Hingga Senin (11/10/2021) pukul 12.00 WIB, kasus positif Covid-19 bertambah 620 dari 151.970 orang yang diperiksa dalam 24 jam terakhir.

Sehingga jumlah kasus positif Covid-19 sampai saat ini menjadi 4.228.552 orang.

Baca juga: Molnupiravir Diklaim Ampuh Obati Covid-19, Ini Kata Epidemiolog

Sedangkan untuk kasus sembuh, pemerintah Indonesia melaporkan adanya penambahan sebanyak 2.444 orang.

Penambahan itu sekaligus menjadikan total pasien yang telah sembuh menjadi 4.063.295 orang.

Pasien yang meninggal dunia karena infeksi Covid-19 juga bertambah sebanyak 65 orang, sehingga totalnya kini menjadi 142.716.

Baca juga: Saat Australia Mencoba Alternatif Pelacakan Virus Corona Melalui Selokan...

Update corona di Selandia Baru

Ilustrasi Selandia Baru - Pemandangan Kota Auckland di Selandia Baru.SHUTTERSTOCK / By Sorang Ilustrasi Selandia Baru - Pemandangan Kota Auckland di Selandia Baru.

Petugas kesehatan dan guru di Selandia Baru akan segera diwajibkan secara hukum untuk mendapatkan vaksinasi terhadap Covid-19.

Hal itu diumumkan pemerintah Selandia Baru, Senin (11/10/2021) sebagaimana diberitakan Channel News Asia, Senin.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Sunat Perempuan Dilarang WHO karena Berbahaya, Bagaimana jika Telanjur Dilakukan?

Sunat Perempuan Dilarang WHO karena Berbahaya, Bagaimana jika Telanjur Dilakukan?

Tren
UU Desa: Jabatan Kades Bisa 16 Tahun, Dapat Tunjangan Anak dan Pensiun

UU Desa: Jabatan Kades Bisa 16 Tahun, Dapat Tunjangan Anak dan Pensiun

Tren
Harga Kopi di Vietnam Melambung Tinggi gara-gara Petani Lebih Pilih Tanam Durian

Harga Kopi di Vietnam Melambung Tinggi gara-gara Petani Lebih Pilih Tanam Durian

Tren
Kasus Mutilasi di Ciamis dan Tanggung Jawab Bersama Menangani Orang dengan Gangguan Mental

Kasus Mutilasi di Ciamis dan Tanggung Jawab Bersama Menangani Orang dengan Gangguan Mental

Tren
Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Mengatasi Kecemasan Berlebih

Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Mengatasi Kecemasan Berlebih

Tren
Terkait Penerima KIP Kuliah yang Bergaya Hedon, UB: Ada Evaluasi Ulang Tiga Tahap

Terkait Penerima KIP Kuliah yang Bergaya Hedon, UB: Ada Evaluasi Ulang Tiga Tahap

Tren
Catat, Ini 5 Jenis Kendaraan yang Dibatasi Beli Pertalite di Batam Mulai Agustus

Catat, Ini 5 Jenis Kendaraan yang Dibatasi Beli Pertalite di Batam Mulai Agustus

Tren
Wacana Pembongkaran Separator di Ring Road Yogyakarta, Begini Kata Ahli UGM

Wacana Pembongkaran Separator di Ring Road Yogyakarta, Begini Kata Ahli UGM

Tren
BMKG: Wilayah yang Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang 9-10 Mei 2024

BMKG: Wilayah yang Dilanda Hujan Lebat dan Angin Kencang 9-10 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Hujan Lebat 9 Mei 2024 | Vaksin AstraZeneca Ditarik Peredarannya

[POPULER TREN] Prakiraan Cuaca BMKG: Wilayah Hujan Lebat 9 Mei 2024 | Vaksin AstraZeneca Ditarik Peredarannya

Tren
Mengulik Racunomologi

Mengulik Racunomologi

Tren
Pemain Bola Malaysia Kembali Jadi Korban Penyerangan, Mobil Diadang Saat Berangkat ke Tempat Latihan

Pemain Bola Malaysia Kembali Jadi Korban Penyerangan, Mobil Diadang Saat Berangkat ke Tempat Latihan

Tren
Cara Mengetahui Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

Cara Mengetahui Jenis Vaksin Covid-19 yang Pernah Diterima

Tren
Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Menurunkan Kolesterol Jahat

Potensi Manfaat Tanaman Serai untuk Menurunkan Kolesterol Jahat

Tren
Sejumlah Riset Sebut Hubungan Kekurangan Vitamin D dengan PCOS

Sejumlah Riset Sebut Hubungan Kekurangan Vitamin D dengan PCOS

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com