Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pesawat Tim Bulu Tangkis Piala Sudirman Indonesia Alami Go Around, Apa Itu?

Kompas.com - 23/09/2021, 17:05 WIB
Dandy Bayu Bramasta,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Kejadian mendebarkan dialami tim bulu tangkis Piala Sudirman Indonesia saat pesawat yang ditumpangi sempat gagal mendarat di Bandara Internasional Helsinki, Finlandia, Rabu (22/9/2021) pukul 11.30 waktu setempat.

Dilansir dari laman badmintonindonesia.org, Rabu (22/9/2021), pesawat tersebut harus go around pada kesempatan pertama sehingga membuat panik para pemain.

Namun, pesawat Turkish Airlines TK 1761 yang ditumpangi tim bulu tangkis Indonesia akhirnya mendarat dengan selamat pada kesempatan kedua.

Baca juga: Video Viral Pesawat Berputar-putar di Halim Perdanakusuma, Apa Penyebabnya?

Sontak, kejadian go around itu membuat kepanikan di dalam pesawat, termasuk Mohammad Ahsan.

Pemain spesialis ganda putra itu merasakan kaget dan panik dengan peristiwa tersebut.

''Sempat kaget dan panik ya karena itu sudah dekat sekali dengan landasan untuk mendarat, tetapi tiba-tiba pesawat menambah kecepatan dan terbang lagi," ujar Ahsan.

Baca juga: Ramai Video Helikopter Dibiarkan Berkeliling Kibarkan Bendera China, Ini Faktanya

Lantas, apa yang dimaksud go around?

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com