Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Video Nurul Akmal Alami Body Shaming Sepulang Olimpiade, Ini Kata Kemenpora

Kompas.com - 06/08/2021, 13:30 WIB
Rosy Dewi Arianti Saptoyo,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

Nurul tak ambil hati

Menanggapi tindakan tak menyenangkan yang dialaminya, Nurul tak ambil pusing.

"Nggak usah diambil hati," kata Nurul, seperti dikutip dari Kompas.tv, Jumat (6/8/2021).

Nurul mensyukuri bentuk tubuhnya yang ada saat ini.

Bahkan, bentuk tubuh itulah yang saat ini membuat Nurul bisa menjadi atlet Olimpiade.

"Bangga sudah jadi atlet Olimpiade," kata dia.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com