Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 PTKIN Terbaik di Indonesia Versi Webometrics Juli 2021

Kompas.com - 31/07/2021, 14:30 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

Dukungan atas open access ini dilakukan untuk meningkatkan transfer pengetahuan ilmiah dan budaya yang dihasilkan oleh kampus ke seluruh masyarakat.

Karena itu, pemeringkatan menjadi salah satu alat yang paling kuat dan sukses untuk mengkonsolidasikan proses perubahan di dunia akademis.

Hasil pemeringkatan ini sekaligus menunjukkan suatu universitas sebagai lembaga perguruan tinggi yang sangat baik dari berbagai bidang.

Dilansir dari laman resmi Webometrics, Selasa (27/7/2021), ada beberapa indikator yang digunakan dalam melakukan penilaian, yakni: Visibility Impact sebesar 50 persen Openness sebesar 10 persen Excellence sebesar 40 persen.

KOMPAS.com/Akbar Bhayu Tamtomo Infografik: 10 Universitas Terbaik di Indonesia Versi QS WUR 2022

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com