Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal Pertandingan Indonesia di Olimpiade Tokyo, 25 Juli 2021

Kompas.com - 25/07/2021, 06:45 WIB
Retia Kartika Dewi,
Rendika Ferri Kurniawan

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Pertandingan bergengsi dari berbagai cabang olahraga (cabor) di Olimpiade Tokyo 2020 sudah dimulai sejak Jumat (23/7/2021).

Sebagaimana diketahui, penyelenggaraan Olimpiade Tokyo 2020 digelar pada 23 Juli sampai 8 Agustus 2021 di Jepang.

Dalam pesta olahraga tingkat dunia ini, sebanyak 28 atlet Indonesia bersiap tampil dan berusaha yang terbaik demi mengharumkan nama Tanah Air.

Atlet-atlet itu tersebar dalam delapan cabor yakni angkat besi, atletik, bulu tangkis, dayung, menembak, panahan, renang, dan selancar.

Berikut jadwal pertandingan atlet Indonesia di Olimpiade Tokyo pada Minggu, 25 Juli 2021.

Baca juga: Cara Cek Jadwal Pertandingan dan Link Streaming Olimpiade Tokyo 2020

1. Angkat Besi

Atlet:

  • Eko Yuli Irawan (61 kg Putra)
  • Deni (67 kg Putra)
  • Rahmat Erwin Abdullah (73 kg Putra)
  • Windya Cantika Aisah (49 kg Putri)
  • Nurul Akmal (+87 kg Putri).

09.50 WIB: Grup B 61 kg Putra
09.50 WIB: Grup B 67 kg Putra
13.50 WIB: Grup A 61 kg Putra (perebutan medali)
17.50 WIB: Grup A 67 kg Putra (perebutan medali)

2. Bulu Tangkis

Atlet:

  • Tunggal Putra: Anthony Sinisuka Ginting, Jonatan Christie
  • Tunggal Putri: Gregoria Mariska Tunjung
  • Ganda Putra: Marcus Fernaldi Gideon/Kevin Sanjaya Sukamuljo, Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan
  • Ganda Putri: Greysia Polii/Apriyani Rahayu
  • Ganda Campuran: Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti

08.00-13.30 WIB: Babak penyisihan grup semua nomor

14.00-19.30 WIB: Babak penyisihan grup semua nomor

3. Renang

Atlet:

  • Aflah Prawira (Gaya Bebas 400 m Putra, Gaya Bebas 1.500 m Putra)
  • Azzahra Permatahani (Medley Individu 400 m Putri).

08.52 WIB: Final Gaya Bebas 400m Putra

09.12 WIB: Final Medley Individu 400m Putri

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

23 Kata Tertua di Dunia yang Sudah Berusia 15.000 Tahun, Beberapa Masih Digunakan hingga Kini

Tren
5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

5 Destinasi Wisata Dunia Khusus Pria, Wanita Dilarang Masuk

Tren
5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

5 Teleskop Terbesar di Dunia, Ada yang Diameternya Mencapai 500 Meter

Tren
11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

11 Tanda Seseorang Mengalami Demensia, Salah Satunya Melupakan Nama Teman Dekat

Tren
Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: 'Track Record' Baik

Ramai soal Menantu Anwar Usman Ditunjuk Jadi Direktur Pemasaran dan Operasi PT Patra Logistik, Pertamina: "Track Record" Baik

Tren
Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Pertama Kali di Dunia, Hiu Macan Muntahkan Ekidna, Mamalia Berduri Mirip Landak

Tren
Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Ramai soal Besaran Iuran BPJS Kesehatan Akan Disesuaikan dengan Gaji per Juli, Ini Faktanya

Tren
Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Peneliti: Virus Covid-19 Dapat Bertahan dalam Sperma Selama Berbulan-bulan sejak Terinfeksi

Tren
Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Benarkah Air Tebu Akan Basi 15 Menit Setelah Diperas? Ini Kata Ahli Gizi UGM

Tren
Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Apakah BPJS Kesehatan Menanggung Biaya Pengobatan dan Cabut Gigi Bungsu?

Tren
Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Apa Itu Pupuk Kompos? Berikut Manfaatnya bagi Tanah dan Tanaman

Tren
Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Usai Menyesal, Menteri Basuki Klarifikasi Tapera Ditunda dan Bakal Lapor Jokowi

Tren
Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Nasib Mahasiswa UM Palembang Pelaku Plagiat Skripsi, Gagal Wisuda dan Diskors

Tren
Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Air Terjun di China Tuai Protes karena Mengalir dari Pipa Buatan Manusia

Tren
Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Suntik KB pada Kucing Disebut Bisa Picu Kanker, Benarkah?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com