Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Fitur Baru Android: Peringatan Dini Gempa Bumi hingga Emoji

Kompas.com - 20/06/2021, 11:20 WIB
Jawahir Gustav Rizal,
Rizal Setyo Nugroho

Tim Redaksi

 

4. Perintah suara

Membuka aplikasi favorit kini bisa dilakukan dengan menggunakan perintah suara.

Misalnya, pengguna bisa mengatakan "Hei Google, cek jarak lariku di Strava" untuk membuka aplikasi Strava dan melihat progress lari mingguan.

Banyak hal yang bisa dilakukan dengan perintah suara, pengguna cukup mengatakan "Hei Google, buka (nama aplikasi)".

 

5. Penyempurnaan voice acces untuk input password

Perintah suara atau Voice Access dikembangkan untuk membantu pengguna Android difabel menavigasikan smartphone mereka dengan lebih cepat dan efisien.

Kini, Google meluncurkan versi beta dari fitur pengenalan wajah, untuk membuat Voice Access hanya bekerja ketika pengguna sedang menatap layar smartphone.

Selain itu, input password menggunakan Voice Access juga disempurnakan. Misalnya pengguna bisa mengatakan "lambang dollar" untuk menulis $.

Baca juga: Fitur Baru WhatsApp, Pengguna Bisa Percepat Pesan Suara, Ini Caranya

6. Pembaruan fitur untuk Android Auto

Android Auto adalah fitur yang tersedia pada smartphone dengan sistem operasi Android 6.0 ke atas, ketika dihubungkan dengan mobil yang kompatibel.

Pada pembaruan ini, pengguna dapat melakukan kustomisasi lebih banyak pada Android Auto, seperti mengatur tampilan launcher dan mengaktifkan dark mode.

Google juga menambahkan tombol "kembali ke atas" dan tombol "A ke Z" pada scroll bar, yang memudahkan pengguna saat memilih konten di aplikasi media player.

Bagi pengguna baru, pengaturan awal Android Auto juga telah diatur agar lebih mudah dilakukan dalam beberapa langkah saja.

Aplikasi pengisian daya EV, dan navigasi, serta parkir kini juga telah tersedia untuk digunakan di Android Auto.

Pengguna juga dapat dengan mudah membaca atau mengirim pesan baru langsung dari aplikasi, seperti WhatsApp atau Messages.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Sederet Momen Sapi Mengamuk Saat Idul Adha 2024, Jatuh ke Sumur dan Seruduk Bocah

Sederet Momen Sapi Mengamuk Saat Idul Adha 2024, Jatuh ke Sumur dan Seruduk Bocah

Tren
Bukan Lumba-lumba, Ini Hewan Paling Bahagia di Dunia karena Selalu Tersenyum

Bukan Lumba-lumba, Ini Hewan Paling Bahagia di Dunia karena Selalu Tersenyum

Tren
Manfaat Minum Teh Melati untuk Menurunkan Risiko Diabetes Tipe 2

Manfaat Minum Teh Melati untuk Menurunkan Risiko Diabetes Tipe 2

Tren
Prakiraan BMKG: Inilah Wilayah yang Masih Dilanda Hujan Lebat 18-19 Juni 2024

Prakiraan BMKG: Inilah Wilayah yang Masih Dilanda Hujan Lebat 18-19 Juni 2024

Tren
Rekor Sapi Termahal di Dunia Harganya Mencapai Rp 65 Miliar

Rekor Sapi Termahal di Dunia Harganya Mencapai Rp 65 Miliar

Tren
[POPULER TREN] Cara Melihat Rating Penumpang Gojek dan Grab | Cara Simpan Daging di Kulkas agar Tahan Lama

[POPULER TREN] Cara Melihat Rating Penumpang Gojek dan Grab | Cara Simpan Daging di Kulkas agar Tahan Lama

Tren
Kilas Balik TWK KPK yang Disebut Gagalkan Penangkapan Harun Masiku pada 2021

Kilas Balik TWK KPK yang Disebut Gagalkan Penangkapan Harun Masiku pada 2021

Tren
Kesaksian Warga Palestina Rayakan Idul Adha di Tengah Perang, Jadi Hari Paling Menyedihkan

Kesaksian Warga Palestina Rayakan Idul Adha di Tengah Perang, Jadi Hari Paling Menyedihkan

Tren
Bisakah Daging Kurban Dimasak Medium Rare seperti Steak? Ini Kata Chef

Bisakah Daging Kurban Dimasak Medium Rare seperti Steak? Ini Kata Chef

Tren
Cara Melihat Rating Penumpang Gojek dan Grab, Ketahui Risiko Nilai Buruk

Cara Melihat Rating Penumpang Gojek dan Grab, Ketahui Risiko Nilai Buruk

Tren
Sama-sama Bermanfaat bagi Tanaman, Apa Beda Pupuk Kompos dan Urea?

Sama-sama Bermanfaat bagi Tanaman, Apa Beda Pupuk Kompos dan Urea?

Tren
Kominfo Ancam Tutup Twitter, Amankah Membuka Aplikasi yang diblokir?

Kominfo Ancam Tutup Twitter, Amankah Membuka Aplikasi yang diblokir?

Tren
5 Minuman Penurun Tekanan Darah Tinggi, Ini Daftarnya

5 Minuman Penurun Tekanan Darah Tinggi, Ini Daftarnya

Tren
Tanda-tanda Daging Kurban Tak Layak Konsumsi, Apa Saja?

Tanda-tanda Daging Kurban Tak Layak Konsumsi, Apa Saja?

Tren
Berapa Batas Maksimal Konsumsi Daging Kurban per Hari agar Tetap Sehat?

Berapa Batas Maksimal Konsumsi Daging Kurban per Hari agar Tetap Sehat?

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com