Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

10 Perguruan Tinggi Indonesia Masuk 100 Terbaik Asia Versi 4ICU UniRank

Kompas.com - 22/02/2021, 08:38 WIB
Rosy Dewi Arianti Saptoyo,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Lembaga pemeringkat perguruan tinggi di seluruh dunia, 4 International College & Universities (4ICU) UniRank, telah merilis peringkat perguruan tinggi terbaik se-Asia edisi 2021.

4ICU UniRank menyusun peringkat dari dari 200 perguruan tinggi terkemuka di Asia berdasarkan kriteria seleksi.

Adapun kriteria pemeringkatan 4ICU UniRank, meliputi:

  • Telah terakreditasi oleh lembaga terkait pendidikan tinggi yang sesuai di setiap negara
  • Menawarkan gelar sarjana empat tahun dan pascasarjana
  • Memberikan pendidikan dalam format tradisional, tatap muka, dan non jarak jauh.

Hasil penilaian atau skor dari masing-masing universitas, dan proses penghitungannya tidak dipublikasikan di laman 4ICU UniRank.

Selain karena alasan hak cipta, hal tersebut juga dilakukan untuk mengurangi kemungkinan tindak manipulasi dari website masing-masing universitas, yang bertujuan meraih peringkat bagus.

Perguruan tinggi di Indonesia tidak luput dalam daftar peringkat tersebut.

Baca juga: 10 Perguruan Tinggi Terbaik di Indonesia Versi 4ICU UniRank 2021

Mana saja yang masuk dalam 100 besar perguruan tinggi terbaik se-Asia? Berikut daftarnya!

1. Universitas Gadjah Mada

Formasi Garuda pancasila di lapangan Graha Sabha Pramana, UGM.HUMAS UGM Formasi Garuda pancasila di lapangan Graha Sabha Pramana, UGM.
Universitas Gajah Mada (UGM) berada di peringkat ke-28 dalam 100 perguruan tinggi terbaik se-Asia.

Universitas yang berdiri di daerah Sleman, DI Yogyakarta ini menduduki posisi pertama perguruan terbaik di Indonesia dan peringkat 298 di dunia.

Berdiri sejak 1949, nama universitas ini diambil dari tokoh zaman Majapahit, yaitu Mahapatih Gadjah Mada.

Tahun ini, UGM membuka pendaftaran untuk 90 program studi. Pendaftarannya dapat melalui https://um.ugm.ac.id/.

2. Universitas Indonesia

Suasana lenggang di kompleks Kampus Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Rabu (18/3/2020). Untuk pencegahan penyebaran infeksi Covid-19 , Universitas Indonesia mengeluarkan kebijakan mengubah bentuk kuliah tatap rnuka menjadi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) sejak hari Rabu, 18 Maret 2020 hingga berakhirnya semester genap Tahun Ajaran 2019/2020.KOMPAS.COM/KRISTIANTO PURNOMO Suasana lenggang di kompleks Kampus Universitas Indonesia, Depok, Jawa Barat, Rabu (18/3/2020). Untuk pencegahan penyebaran infeksi Covid-19 , Universitas Indonesia mengeluarkan kebijakan mengubah bentuk kuliah tatap rnuka menjadi Pembelajaran Jarak Jauh (PJJ) sejak hari Rabu, 18 Maret 2020 hingga berakhirnya semester genap Tahun Ajaran 2019/2020.
Universitas Indonesia (UI) masuk dalam peringkat 33 perguruan tinggi terbaik se-Asia.

Sejarah UI berawal dari Pemerintah Kolonial Belanda pada tahun 1849 membangun sebuah sekolah tinggi ilmu kesehatan.

Kemudian berdirilah Nood-universiteit, yang berganti nama menjadi Universiteit van Indonesië pada 1947 dan berpusat di Jakarta.

Tahun ini, UI membuka pendaftaran untuk 64 program studi. Pendaftarannya dapat melalui https://penerimaan.ui.ac.id/.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Apa Beda KIP Kuliah dengan Beasiswa pada Umumnya?

Apa Beda KIP Kuliah dengan Beasiswa pada Umumnya?

Tren
Kisah Bocah 6 Tahun Meninggal Usai Dipaksa Ayahnya Berlari di Treadmill karena Terlalu Gemuk

Kisah Bocah 6 Tahun Meninggal Usai Dipaksa Ayahnya Berlari di Treadmill karena Terlalu Gemuk

Tren
ASN Bisa Ikut Pelatihan Prakerja untuk Tingkatkan Kemampuan, Ini Caranya

ASN Bisa Ikut Pelatihan Prakerja untuk Tingkatkan Kemampuan, Ini Caranya

Tren
Arkeolog Temukan Kota Hilang Berusia 8.000 Tahun, Terendam di Dasar Selat Inggris

Arkeolog Temukan Kota Hilang Berusia 8.000 Tahun, Terendam di Dasar Selat Inggris

Tren
Daftar Harga Sembako per Awal Mei 2024, Beras Terendah di Jawa Tengah

Daftar Harga Sembako per Awal Mei 2024, Beras Terendah di Jawa Tengah

Tren
Menakar Peluang Timnas Indonesia Vs Guinea Lolos ke Olimpiade Paris

Menakar Peluang Timnas Indonesia Vs Guinea Lolos ke Olimpiade Paris

Tren
Berapa Suhu Tertinggi di Asia Selama Gelombang Panas Terjadi?

Berapa Suhu Tertinggi di Asia Selama Gelombang Panas Terjadi?

Tren
Menyusuri Ekspedisi Arktik 1845 yang Nahas dan Berujung Kanibalisme

Menyusuri Ekspedisi Arktik 1845 yang Nahas dan Berujung Kanibalisme

Tren
Apa Itu Vaksin? Berikut Fungsi dan Cara Kerjanya di Dalam Tubuh Manusia

Apa Itu Vaksin? Berikut Fungsi dan Cara Kerjanya di Dalam Tubuh Manusia

Tren
Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids 5-6 Mei 2024, Bisakah Disaksikan di Indonesia?

Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids 5-6 Mei 2024, Bisakah Disaksikan di Indonesia?

Tren
Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Tren
7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

Tren
Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Tren
Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Tren
Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com