Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral, Video Truk Terguling Menimpa Tenda Duka di Klaten

Kompas.com - 22/07/2020, 11:43 WIB
Nur Fitriatus Shalihah,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

Lalu, mendekati TKP, diduga karena melebihi muatan dan jalan bergelombang rusak, truk pun oleng dan jatuh.

Dia menjelaskan bahwa kejadian tersebut termasuk laka lantas tunggal.

"Tidak ada korban jiwa akibat peristiwa itu," katanya lagi.

Baca juga: Video Viral Pikap Halangi Laju Mobil Pemadam Kebakaran di Bandung, Ini Cerita Lengkapnya

Kendati demikian, peristiwa tersebut sempat mengganggu acara pemakaman warga setempat.

"Acara dukanya berhenti sejenak, dikarenakan panik ada kejatuhan batu," kata dia.

Bobby menambahkan, di daerah tersebut memang sering dilewati truk pengangkut batu karena lokasinya merupakan areal pertambangan.

Namun, lantaran melewati muatan 8 ton, imbuhnya, truk tersebut ditilang.

"Jelas melanggar pasal 307 tentang kelebihan muatan dan pasal 310 karena kelalaiannya menyebabkan laka lantas," imbuhnya.

Baca juga: Viral Seorang Pria Ngamuk dan Rusak Motor karena Tolak Ditilang, Ini Penjelasan Polisi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com