Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rincian Kasus Virus Corona di 34 Provinsi hingga 28 Mei 2020

Kompas.com - 29/05/2020, 06:10 WIB
Ahmad Naufal Dzulfaroh,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Hampir tiga bulan sejak konfirmasi pertama virus corona di Indonesia, angka infeksi belum menunjukkan penurunan tren.

Sempat turun selama tiga hari berturut-turut, kini tambahan kasus Covid-19 harian kembali melebihi angka 600 kasus baru.

Pada Kamis (28/5/2020), Indonesia melaporkan tambahan sebanyak 687 kasus baru, sehingga total mencapai 24.538 kasus.

Pasien sembuh diketahui bertambah 183 orang menjadi 6.240 dan kasus kematian menjadi 1.496 orang dengan tambahan 23 kasus.

DKI Jakarta masih menjadi provinsi yang memiliki jumlah kasus tertinggi, yaitu 6.845, disusul oleh Jawa Timur dan Jawa Barat.

Baca juga: NTB Tambah 28 Kasus Positif Corona, 4 di Antaranya Anak-anak

Berikut rincian kasus kasus virus corona di 34 provinsi hingga Kamis (28/5/2020), dikutip dari laman Covid19.go.id dan laman resmi daerah:

1. DKI Jakarta

Konfirmasi: 6.895
Sembuh: 1.682
Meninggal: 509
ODP: 30.704 (Selesai Pemantauan: 29.958)
PDP: 8.577 (Selesai Pengawasan: 8.572)

2. Jawa Timur

Konfirmasi: 4.142
Sembuh: 522
Meninggal: 320
ODP: 24.274 (Selesai Pemantauan: 19.820, Meninggal: 100)
PDP: 6.203 (Selesai Pengawasan: 2.682, Meninggal: 591)

3. Jawa Barat

Konfirmasi: 2.157
Sembuh: 542
Meninggal: 142
ODP: 49.290 (Selesai Pemantauan: 43.936)
PDP: 8.186 (Selesai Pengawasan: 6.458)

4. Sulawesi Selatan

Konfirmasi: 1.387
Sembuh: 518
Meninggal: 68
ODP: 5.030 (Selesai Pemantauan: 4.265)
PDP: 1.645 (Selesai Pengawasan: 1.279, Meninggal: 148)

4. Jawa Tengah

Konfirmasi: 1.326
Sembuh: 275
Meninggal: 70
ODP: 35.133 (Selesai Pemantauan: 33.808)
PDP: 5.345 (Selesai Pengawasan: 3.910, Meninggal: 754)

6. Sumatera Selatan

Konfirmasi: 921
Sembuh: 114
Meninggal: 25
ODP: 5.965 (Selesai Pemantauan: 4.207)
PDP: 511 (Selesai Pengawasan: 224)

7. Banten

Konfirmasi: 817
Sembuh: 181
Meninggal: 66
ODP: 8.770 (Selesai Pemantauan: 7.733)
PDP: 2.299 (Selesai Pengawasan: 1.064, Meninggal: 254)

8. Kalimantan Selatan

Konfirmasi: 703
Sembuh: 80
Meninggal: 71
ODP: 916
PDP: 171

9. Papua

Konfirmasi: 518
Sembuh: 68
Meninggal: 6
ODP: 2.679
PDP: 796

10. Nusa Tenggara Barat

Konfirmasi: 537
Sembuh: 272
Meninggal: 9
ODP: 5.538 (Selesai Pemantauan: 5.331)
PDP: 1.167 (Selesai Pengawasan: 650)

11. Sumatera Barat

Konfirmasi: 537
Sembuh: 236
Meninggal: 25
ODP: 9.106 (Selesai Pemantauan: 8.950)
PDP: 947 (Selesai Pengawasan: 877)

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

5 Kasus Pembunuhan Mutilasi yang Jadi Sorotan Dunia

5 Kasus Pembunuhan Mutilasi yang Jadi Sorotan Dunia

Tren
Daftar Terbaru Kereta Ekonomi New Generation dan Stainless Steel New Generation, Terbaru KA Lodaya

Daftar Terbaru Kereta Ekonomi New Generation dan Stainless Steel New Generation, Terbaru KA Lodaya

Tren
Daftar Sekolah Kedinasan yang Buka Pendaftaran pada Mei 2024, Lulus Bisa Jadi PNS

Daftar Sekolah Kedinasan yang Buka Pendaftaran pada Mei 2024, Lulus Bisa Jadi PNS

Tren
Sering Dikira Sama, Apa Perbedaan Psikolog dan Psikiater?

Sering Dikira Sama, Apa Perbedaan Psikolog dan Psikiater?

Tren
Benarkah Kucing Lebih Menyukai Manusia yang Tidak Menyukai Mereka?

Benarkah Kucing Lebih Menyukai Manusia yang Tidak Menyukai Mereka?

Tren
Banjir di Sulawesi Selatan, 14 Orang Meninggal dan Ribuan Korban Mengungsi

Banjir di Sulawesi Selatan, 14 Orang Meninggal dan Ribuan Korban Mengungsi

Tren
Buah-buahan yang Aman Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Buah-buahan yang Aman Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Tren
BPOM Rilis Daftar Suplemen dan Obat Tradisional Mengandung Bahan Berbahaya, Ini Rinciannya

BPOM Rilis Daftar Suplemen dan Obat Tradisional Mengandung Bahan Berbahaya, Ini Rinciannya

Tren
Arkeolog Temukan Vila Kaisar Pertama Romawi, Terkubur di Bawah Abu Vulkanik Vesuvius

Arkeolog Temukan Vila Kaisar Pertama Romawi, Terkubur di Bawah Abu Vulkanik Vesuvius

Tren
Kapan Seseorang Perlu ke Psikiater? Kenali Tanda-tandanya Berikut Ini

Kapan Seseorang Perlu ke Psikiater? Kenali Tanda-tandanya Berikut Ini

Tren
Suhu Panas Melanda Indonesia, 20 Wilayah Ini Masih Berpotensi Diguyur Hujan Sedang-Lebat

Suhu Panas Melanda Indonesia, 20 Wilayah Ini Masih Berpotensi Diguyur Hujan Sedang-Lebat

Tren
Apa Beda KIP Kuliah dengan Beasiswa pada Umumnya?

Apa Beda KIP Kuliah dengan Beasiswa pada Umumnya?

Tren
Kisah Bocah 6 Tahun Meninggal Usai Dipaksa Ayahnya Berlari di Treadmill karena Terlalu Gemuk

Kisah Bocah 6 Tahun Meninggal Usai Dipaksa Ayahnya Berlari di Treadmill karena Terlalu Gemuk

Tren
ASN Bisa Ikut Pelatihan Prakerja untuk Tingkatkan Kemampuan, Ini Caranya

ASN Bisa Ikut Pelatihan Prakerja untuk Tingkatkan Kemampuan, Ini Caranya

Tren
Arkeolog Temukan Kota Hilang Berusia 8.000 Tahun, Terendam di Dasar Selat Inggris

Arkeolog Temukan Kota Hilang Berusia 8.000 Tahun, Terendam di Dasar Selat Inggris

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com