Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar Promo Kuota Internet Telkomsel, Indosat, XL dan Tri Selama Lebaran 2020

Kompas.com - 26/05/2020, 08:51 WIB
Nur Rohmi Aida,
Virdita Rizki Ratriani

Tim Redaksi

Untuk mendapatkan Freedom Kuota Harian pelanggan bisa mendapatkan melalui *123# atau mengakses aplikasi myIM3 yang bisa didownload melalui PlayStore.

Baca juga: Indosat Rilis Paket Freedom Kuota Harian 1 GB per Hari

3. Tri

Bagi pelanggan 3 (Tri) yang ingin mendapatkan beragam promo dapat mendownload aplikasi Bima+ di Playstore.

Pada layanan ini pengguna 3 dapat membeli produk unggulan dan juga HotSale.

HotSale merupakan paket favorit pengguna 3 yang menawarkan bundling internet reguler dan kuota yag bisa didapatkan dengan harga spesial. Selain itu, 3 juga akan memberikan kuota sebesar 6 GB untuk pelanggan 3 yang baru pertama kali mengunduh aplikasi Bima+.

3 juga memiliki tawaran voucher belanja menarik di merchant partner 3 yang dapat ditukar menggunakan poin Bonus Tri. Daftar lengkap manfaat yang dapat diperoleh melalui penukaran poin BonsTri dapat dilihat di http://bonstri.tri.co.id/

Baca juga: Daftar Cashback dan Bonus Isi Ulang Tri Indonesia

4. XL

Beberapa promo XL yang ditawarkan selama periode Ramadhan dan Lebaran untuk pelanggan XL prabayar adalah fitur Xtra Unlimited TURBO yang memungkinkan pelanggan mengakses aplikasi YouTube, Instagram, Facebook, WhatsApp, Line, dan Gojek tanpa batas kuota dan kecepatan.

Untuk mengaktifkannya pelanggan bisa mengaktifkan melalui aplikasi myXL. Melalui aplikasi tersebut saat ini juga tersedia banyak diskon hingga 75 persen.

Bagi pelanggan non XL yang ingin mencoba bisa membeli kartu perdana XL yang sudah dilengkapi fitur Xtra Unlimited TURBO yang dapat diakses melalui website www.xl.co.id dengan promo gratis ongkir yang didukung oleh partner Shopee, Tokopedia dan Blibli.com. 

Bagi pelanggan pasca-bayar XL Prioritas dapat menikmati promo diskon plan bulanan, booster bagi pelanggan baru, upgrade plan dan bonus kuota kepada pelanggan setia.

Baca juga: Daftar Promo Paket Internet XL-Axis selama Ramadhan dan Idul Fitri

Promo tersebut bisa didapat melalui pendaftaran di XL Center. Tersedia pula promo diskon 30 persen myPRIO ditambah booster komplit hingga 12 bulan dan isi pulsa PRIO Flex minimal Rp 50.000 dapat bonus kuota 5 GB.

Untuk mendapatkannya bisa melalui website atau Whatsapp ke nomor 0818-8000-55. Info selengkapnya seputar promo XL Prioritas bisa diakses melalui https://prioritas.xl.co.id/id/news-promo/promo

Kemudian yang saat ini masih berlangsung, program gratis akses data 2GB/hari dengan mengaktifkannya melalui aplikasi myXL, myXL Postpaid, atau Axisnet.

Gratis 2GB/hari bisa dimanfaatkan untuk mengakses sejumlah aplikasi atau layanan data yang bisa membantu aktifitas belajar atau bekerja dari rumah.

Baca juga: XL Perkuat Jaringan di Permukiman selama Ramadhan dan Lebaran

5. Axis

Untuk pelanggan Axis tersedia beberapa promo yang bisa dinikmati selama Ramadhan hingga lebaran ini.

Pelanggan Axis dapat menikmati beberapa paket promo:

  • Paket Warnet 1 GB 1 jam hanya Rp 490.
  • Paket Sahur 2 GB 7 hari Cuma Rp. 5.500 (paket hanya dapat digunakan jam 00.00-05.59 WIB).
  • Paket Bedug 7 hari Cuma Rp 5.500 (dapat digunakan pukul 17.00-19.59 WIB.

Paket tambahan, pelanggan bisa melakukan Metode Pembayaran OVO, yang hanya berlaku untuk pembelian paket di aplikasi AXISnet

Melalui Axis, pelanggan juga dapat melakukan donasi untuk Covid-19 dengan cara ketik *123*6116#.

Baca juga: Daftar Promo Paket Internet XL-Axis selama Ramadhan dan Idul Fitri

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Ketahui, Ini Masing-masing Manfaat Vitamin B1, B2, hingga B12

Ketahui, Ini Masing-masing Manfaat Vitamin B1, B2, hingga B12

Tren
Uni Eropa Segera Larang Retinol Dosis Tinggi di Produk Kecantikan

Uni Eropa Segera Larang Retinol Dosis Tinggi di Produk Kecantikan

Tren
Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata, Israel Justru Serang Rafah

Hamas Terima Usulan Gencatan Senjata, Israel Justru Serang Rafah

Tren
Pengakuan TikToker Bima Yudho Dapat Tawaran Endorse Bea Cukai, DBC: Tak Pernah Ajak Kerja Sama

Pengakuan TikToker Bima Yudho Dapat Tawaran Endorse Bea Cukai, DBC: Tak Pernah Ajak Kerja Sama

Tren
Mengenal Rafah, Tempat Perlindungan Terakhir Warga Gaza yang Terancam Diserang Israel

Mengenal Rafah, Tempat Perlindungan Terakhir Warga Gaza yang Terancam Diserang Israel

Tren
Fortuner Polda Jabar Tabrak Elf Picu Kecelakaan di Tol MBZ, Pengemudi Diperiksa Propam

Fortuner Polda Jabar Tabrak Elf Picu Kecelakaan di Tol MBZ, Pengemudi Diperiksa Propam

Tren
Alasan Polda Metro Jaya Kini Kirim Surat Tilang via WhatsApp

Alasan Polda Metro Jaya Kini Kirim Surat Tilang via WhatsApp

Tren
UPDATE Identitas Korban Meninggal Tabrakan KA Pandalungan Vs Mobil di Pasuruan, Berasal dari Ponpes Sidogiri

UPDATE Identitas Korban Meninggal Tabrakan KA Pandalungan Vs Mobil di Pasuruan, Berasal dari Ponpes Sidogiri

Tren
Salinan Putusan Cerai Ria Ricis Beredar di Medsos, Bagaimana Aturan Publikasi Dokumen Perceraian?

Salinan Putusan Cerai Ria Ricis Beredar di Medsos, Bagaimana Aturan Publikasi Dokumen Perceraian?

Tren
Spyware Mata-mata asal Israel Diduga Dijual ke Indonesia

Spyware Mata-mata asal Israel Diduga Dijual ke Indonesia

Tren
Idap Penyakit Langka, Seorang Wanita di China Punya Testis dan Kromosom Pria

Idap Penyakit Langka, Seorang Wanita di China Punya Testis dan Kromosom Pria

Tren
Ribuan Kupu-kupu Serbu Kantor Polres Mentawai, Fenomena Apa?

Ribuan Kupu-kupu Serbu Kantor Polres Mentawai, Fenomena Apa?

Tren
Ramai soal Susu Dicampur Bawang Goreng, Begini Kata Ahli Gizi

Ramai soal Susu Dicampur Bawang Goreng, Begini Kata Ahli Gizi

Tren
57 Tahun Hilang Saat Perang Vietnam, Tentara Amerika Ini 'Ditemukan'

57 Tahun Hilang Saat Perang Vietnam, Tentara Amerika Ini "Ditemukan"

Tren
5 Tahun Menjabat, Sekian Uang Pensiun Seumur Hidup Anggota DPR RI

5 Tahun Menjabat, Sekian Uang Pensiun Seumur Hidup Anggota DPR RI

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com