Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Imbas Wabah Virus Corona, Ini Daftar 21 KA Lokal di Wilayah Jakarta yang Dibatalkan

Kompas.com - 02/04/2020, 16:33 WIB
Mela Arnani,
Inggried Dwi Wedhaswary

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Wabah virus corona yang saat ini tengah melanda Indonesia berdampak terhadap sejumlah perjalanan kereta api (KA).

Sebanyak 21 perjalanan kereta api lokal wilayah Daerah Operasional (Daop) 1 Jakarta dibatalkan pada April ini.

Kebijakan pembatalan perjalanan KA ini karena volume pengguna jasa KA lokal saat ini mengalami penurunan yang cukup signifikan yakni sekitar 70 persen.

Kepala Humas PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 1 Jakarta Eva Chairunisa mengatakan, calon penumpang KA lokal yang terdampak dapat mengajukan pengembalian biaya tiket secara penuh.

"PT KAI Daop 1 Jakarta menghimbau agar calon penumpang melakukan pembatalan tiket secara online di aplikasi KAI Access versi terbaru," kata Eva saat dihubungi Kompas.com, Kamis (2/4/2020).

Baca juga: Link Cek Jadwal KA yang Dibatalkan untuk Jarak Jauh, Menengah, KA Lokal, dan KA Bandara

Sebelum jadwal pembatalan diberlakukan, lanjut Eva, seluruh calon penumpang yang sudah membeli tiket pada jadwal KA yang dibatalkan telah mendapatkan informasi terlebih dahulu melalui layanan informasi pelanggan.

Adapun 21 KA lokal keberangkatan dari Stasiun Bogor Paledang, Sukabumi, Merak, dan Rangkasbitung yang mengalami pembatalan perjalanan KA sebagai berikut:

1. KA 221 Pangrango relasi Sukabumi-Bogor keberangkatan pukul 05.15 WIB, dibatalkan hingga 30 April 2020.

2. KA 222 Pangrango relasi Bogor- Sukabumi keberangkatan pukul 07.50 WIB, dibatalkan hingga 30 April 2020.

3. KA 225 Pangrango relasi Sukabumi-Bogor keberangkatan pukul 10.25 WIB, dibatalkan hingga 30 April 2020.

4. KA 226 Pangrango relasi Bogor-Sukabumi keberangkatan pukul 13.10 WIB, dibatalkan hingga 30 April 2020.

5. KA 229 Pangrango relasi Sukabumi-Bogor keberangkatan pukul 15.45 WIB, dibatalkan hingga 30 April 2020.

Baca juga: 44 Perjalanan Kereta Api Jarak Jauh dari Jakarta Dibatalkan, Begini Cara Refund Tiketnya

6. KA 230 Pangrango relasi Bogor-Sukabumi keberangkatan pukul 18.30 WIB, dibatalkan hingga 30 April 2020.

7. KA 498 Siliwangi relasi Sukabumi-Cianjur keberangkatan pukul 05.45 WIB, dibatalkan hingga 30 April 2020.

8. KA 500 Siliwangi relasi Sukabumi-Cianjur keberangkatan pukul 10.55 WIB, dibatalkan hingga 30 April 2020.

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Profil Permadi Satrio Wiwoho, Politisi Senior Gerindra yang Meninggal Dunia

Profil Permadi Satrio Wiwoho, Politisi Senior Gerindra yang Meninggal Dunia

Tren
Saat Firli Masih Melenggang Bebas, meski Lebih dari 200 Hari Jadi Tersangka...

Saat Firli Masih Melenggang Bebas, meski Lebih dari 200 Hari Jadi Tersangka...

Tren
Apple Umumkan Kehadiran Apple Intelligent Saat WWDC 2024, Fitur Apa Itu?

Apple Umumkan Kehadiran Apple Intelligent Saat WWDC 2024, Fitur Apa Itu?

Tren
KAI Gelar Diskon Tiket Kereta Api 10 Persen di GWN Expo dan Jakarta Fair 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

KAI Gelar Diskon Tiket Kereta Api 10 Persen di GWN Expo dan Jakarta Fair 2024, Ini Syarat dan Ketentuannya

Tren
Gajah Memanggil Sesamanya dengan Nama, Bagaimana Caranya?

Gajah Memanggil Sesamanya dengan Nama, Bagaimana Caranya?

Tren
Masuk Putaran Ketiga Kualifikasi, Ini 3 Skenario Indonesia untuk Lolos ke Piala Dunia 2026

Masuk Putaran Ketiga Kualifikasi, Ini 3 Skenario Indonesia untuk Lolos ke Piala Dunia 2026

Tren
4 Rekor Timnas Indonesia bersama Shin Tae-yong Usai Kalahkan Filipina dengan Skor 2-0

4 Rekor Timnas Indonesia bersama Shin Tae-yong Usai Kalahkan Filipina dengan Skor 2-0

Tren
Kata Media Asing soal Kemenangan Indonesia atas Filipina, Ada yang Soroti Kepiawaian Shin Tae-yong

Kata Media Asing soal Kemenangan Indonesia atas Filipina, Ada yang Soroti Kepiawaian Shin Tae-yong

Tren
Ramai soal PPPK Bisa Daftar CPNS 2024, Ini Penjelasannya

Ramai soal PPPK Bisa Daftar CPNS 2024, Ini Penjelasannya

Tren
Mengenal Mesenterium, Organ Baru Manusia yang Berfungsi Menjaga Letak Usus

Mengenal Mesenterium, Organ Baru Manusia yang Berfungsi Menjaga Letak Usus

Tren
Rangking FIFA Indonesia Diprediksi Kembali Naik Usai Kalahkan Filipina

Rangking FIFA Indonesia Diprediksi Kembali Naik Usai Kalahkan Filipina

Tren
Mengenal Sapi Kurban Presiden Jokowi, Berat 934 Kg, Harganya Hampir Rp 100 Juta

Mengenal Sapi Kurban Presiden Jokowi, Berat 934 Kg, Harganya Hampir Rp 100 Juta

Tren
Ramai soal Rambut Rontok Tanda Anemia, Benarkah? Ini Penjelasan Dokter

Ramai soal Rambut Rontok Tanda Anemia, Benarkah? Ini Penjelasan Dokter

Tren
Ramai Politikus Jadi Komisaris BUMN, Jabatan Apa Itu dan Berapa Gajinya?

Ramai Politikus Jadi Komisaris BUMN, Jabatan Apa Itu dan Berapa Gajinya?

Tren
Dibuka Hari Ini, Berikut Harga Tiket Masuk PRJ 2024 dan Cara Belinya

Dibuka Hari Ini, Berikut Harga Tiket Masuk PRJ 2024 dan Cara Belinya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com