Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Daftar 5 RS Rujukan Corona di Provinsi Papua dan Papua Barat

Kompas.com - 14/03/2020, 21:00 WIB
Vina Fadhrotul Mukaromah,
Virdita Rizki Ratriani

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jumlah kasus infeksi virus corona Covid-19 di Indonesia masih terus bertambah. Hingga Jumat (13/3/2020), total kasus Covid-19 yang telah dikonfirmasi di Indonesia adalah sebanyak 69 kasus.

Dari jumlah tersebut, 4 pasien dinyatakan meninggal. Sementara, 5 orang lainnya dinyatakan telah sembuh.

Dengan kondisi ini, masyarakat pun perlu waspada dan mengantisipasi bahaya virus corona tersebut.

Terkait dengan penanganan virus corona, Kementerian Kesehatan pun telah menyiapkan 132 rumah sakit rujukan di 34 provinsi.

Sebelumnya, jumlah rumah sakit rujukan hanya 100. Namun, dilakukan penambahan beberapa waktu lalu.

Baca juga: Berikut Daftar Rumah Sakit Rujukan Penanganan Virus Corona di Riau

Penambahan rumah sakit rujukan tersebut didasarkan pada Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 169 Tahun 2020 tentang Penetapan RS Rujukan Penanggulangan Penyakit Infeksi Emerging Tertentu yang dikeluarkan pada Selasa (10/3/2020).

Sebelumnya, penunjukkan rumah sakit rujukan tersebut tercantum pada Keputusan Menteri Kesehataan Nomor 414 Tahun 2017 tentang Penetapan RS Rujukan Penanggulangan Flu Burung.

132 rumah sakit tersebut dinilai telah mampu menangani pasien jika ada yang terkonfirmasi virus corona di wilayah cakupannya.

Masing-masing provinsi dapat memiliki jumlah rumah sakit penanganan virus corona yang berbeda.

Adapun RS rujukan untuk pasien virus corona di Provinsi Papua dan Papua Barat adalah sebagai berikut:

Baca juga: Daftar Rumah Sakit Rujukan Pasien Corona di Kalimantan Utara dan Hotline yang Bisa Dihubungi

1. Papua

  • RSU Jayapura
    Alamat: Jl. Kesehatan I No. 01 Dok II Jayapura
    Telepon: 0967 533616
    Fax: 0967 533781
    E-mail: jyp259392@gmail.com
  • RSU Nabire
    Alamat: Jl. R.E Martadinata Nabire, Papua
    Telepon: 0984-21845
    Fax: 0984-23272
    E-mail: rsudnabire@yahoo.co.id
  • RSU Merauke
    Alamat: Jl. Sukarjo Wiryopranoto No. 1
    Merauke
    Telepon: 0971-321124
    E-mail: rsudmerauke1@gmail.com

2. Papua Barat

  • RSUD Manokwari
    Alamat: Jl. Bhayangkara No. 1 Manokwari
    Telepon: 0986-211440
    Email: rsu.manokwari@gmail.com
  • RSUD Kabupaten Sorong
    Alamat: Jl. Kesehatan No. 36 Sorong
    Telepon: 0951 - 321850
    Fax: 0951 - 321763
    Email: rsud.kabsorong@gmail.com

 Baca juga: Daftar Rumah Sakit Rujukan Virus Corona di Kalimantan Tengah

Pasien dengan dugaan atau kasus infeksi corona, seluruh biaya pengobatan dan perawatan akan ditanggung oleh Pemerintah.

Tak hanya menyiapkan rumah sakit rujukan, Pemerintah juga telah menerbitkan protokol penanganan, penyebarluasan media komunikasi, informasi, dan edukasi kesehatan terkait Covid-19.

Masyarakat pun diminta untuk berpartisipasi aktid dengan mengupayakan perilaku hidup bersih dan sehat.

Selalu memperbaharui informasi, biasa cuci tangan dengan sabun, dan tidak panik.

Baca juga: Daftar Rumah Sakit Rujukan Penanganan Virus Corona di Kepulauan Riau dan Hotline yang Dapat Dihubungi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

ASN Bisa Ikut Pelatihan Prakerja untuk Tingkatkan Kemampuan, Ini Caranya

ASN Bisa Ikut Pelatihan Prakerja untuk Tingkatkan Kemampuan, Ini Caranya

Tren
Arkeolog Temukan Kota Hilang Berusia 8.000 Tahun, Terendam di Dasar Selat Inggris

Arkeolog Temukan Kota Hilang Berusia 8.000 Tahun, Terendam di Dasar Selat Inggris

Tren
Daftar Harga Sembako per Awal Mei 2024, Beras Terendah di Jawa Tengah

Daftar Harga Sembako per Awal Mei 2024, Beras Terendah di Jawa Tengah

Tren
Menakar Peluang Timnas Indonesia Vs Guinea Lolos ke Olimpiade Paris

Menakar Peluang Timnas Indonesia Vs Guinea Lolos ke Olimpiade Paris

Tren
Berapa Suhu Tertinggi di Asia Selama Gelombang Panas Terjadi?

Berapa Suhu Tertinggi di Asia Selama Gelombang Panas Terjadi?

Tren
Menyusuri Ekspedisi Arktik 1845 yang Nahas dan Berujung Kanibalisme

Menyusuri Ekspedisi Arktik 1845 yang Nahas dan Berujung Kanibalisme

Tren
Apa Itu Vaksin? Berikut Fungsi dan Cara Kerjanya di Dalam Tubuh Manusia

Apa Itu Vaksin? Berikut Fungsi dan Cara Kerjanya di Dalam Tubuh Manusia

Tren
Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids 5-6 Mei 2024, Bisakah Disaksikan di Indonesia?

Puncak Hujan Meteor Eta Aquarids 5-6 Mei 2024, Bisakah Disaksikan di Indonesia?

Tren
Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Kronologi dan Dugaan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Pelaku Sempat Melakukan Upaya Bunuh Diri

Tren
7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

7 Manfaat Ikan Teri, Menyehatkan Mata dan Membantu Diet

Tren
Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Buah dan Sayur yang Tidak Boleh Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Tren
Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Jadwal dan Live Streaming Pertandingan Semifinal Thomas dan Uber Cup 2024 Hari ini

Tren
Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Sederet Fakta Kasus Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Dilakukan di Jalan Desa

Tren
Bagaimana Tubuh Bisa Menghasilkan Vitamin D Saat Terpapar Sinar Matahari?

Bagaimana Tubuh Bisa Menghasilkan Vitamin D Saat Terpapar Sinar Matahari?

Tren
Waspada Cuaca Panas Melanda Indonesia, Ini Tips Menghadapinya

Waspada Cuaca Panas Melanda Indonesia, Ini Tips Menghadapinya

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com