Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Visi Misi Lengkap Anies-Cak Imin di Pilpres 2024, Apa Saja?

Perlu diketahui, KPU mewajibkan setiap pasangan capres-cawapres untuk membawa visi dan misi saat pendaftaran.

Diketahui, visi pasangan Anies-Cak Imin (AMIN) berbunyi "Indonesia Adil Makmur untuk Semua". Sedangkan misinya diberi nama dengan "8 Jalan Perubahan".

Berikut visi dan misi pasangan capres-cawapres 2024, Anis-Cak Imin:

Visi Anis-Cak Imin

Pasangan yang diusung oleh Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Partai Kebangkitan Bangsa (PKB), dan Partai Nasdem ini mengusung visi "Indonesia Adil Makmur untuk Semua".

"Dengan perubahan sebagai dasar gagasan, kami mengusung visi yang merupakan impian jugaan rakyat Indonesia, yakni: Indonesia Adil Makmur untuk Semua," tulis dokumen visi misi pasangan AMIN, dikutip Kompas.com, Jumat (20/10/2023).

Pasangan ini mengaku, alasan pemilihan visi tersebut lantaran mereka melihat adanya ketimpangan yang terjadi di Indonesia.

Visi ini menilai kemakmuran seharusnya dapat dirasakan oleh semua warga negara.

Selain itu, mereka juga menyebutkan bahwa kemakmuran yang merata menjadi salah satu cara Indonesia agar dapat disegani bangsa-bangsa lain.

Dalam visi pasangan AMIN ini juga disebutkan, kemakmuran harus sejalan dengan pelestarian alam dan lingkungan.

"Karena alam Indonesia adalah warisan generasi masa lalu sekaligus pinjaman generasi masa depan yang harus kita rawat sebaik-baiknya," tulisnya.

Tak hanya itu, pasangan Anies-Cak Imin turut menyinggung perihal kesetaraan terhadap akses layanan publik dan kebebasan berpendapat di muka umum.

"Indonesia di mana setiap anak bangsa mendapat hak dan perlakuan yang sama di depan hukum tanpa terkecuali. Indonesia di mana hak-hak asasi setiap warganya dilindungi oleh negara sebagai tanggungjawab konstitusional," tulis dokumen visi misi AMIN.

"Inilah visi kami yang akan kami wujudkan jika diberi amanah untuk menjadi presiden dan wakil presiden Republik Indonesia periode 2024-2029," lanjutnya.

Misi Anis-Cak Imin

Dikutip dari Kompas TV, pasangan Anies-Cak Imin (AMIN) memiliki misi yang mereka sebut sebagai "8 jalan perubahan".

Kedelapan misi tersebut akan dijabarkan dalam bentuk agenda dan program seperti berikut:

https://www.kompas.com/tren/read/2023/10/22/213000765/visi-misi-lengkap-anies-cak-imin-di-pilpres-2024-apa-saja

Terkini Lainnya

Soroti Kasus Viral Ibu dan Anak Baju Biru di Tangsel, KPAI: Memori Buruk Dapat Melekat pada Korban

Soroti Kasus Viral Ibu dan Anak Baju Biru di Tangsel, KPAI: Memori Buruk Dapat Melekat pada Korban

Tren
Ramai soal Tren Pernikahan Tanpa Rasa Cinta dan Hasrat Seksual di Jepang, Apa Itu?

Ramai soal Tren Pernikahan Tanpa Rasa Cinta dan Hasrat Seksual di Jepang, Apa Itu?

Tren
Perbandingan Ranking FIFA Indonesia Vs Irak, Bakal Duel di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Perbandingan Ranking FIFA Indonesia Vs Irak, Bakal Duel di Kualifikasi Piala Dunia 2026

Tren
Kronologi Bupati Halmahera Utara Ancam Demonstran Pakai Parang, Berujung Dilaporkan ke Polisi

Kronologi Bupati Halmahera Utara Ancam Demonstran Pakai Parang, Berujung Dilaporkan ke Polisi

Tren
Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Bukan Mewakili Jumlah Anggota, Ini Makna 12 Bintang Emas yang Ada di Bendera Uni Eropa

Tren
Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Pendaftaran PPDB SD Surabaya 2024 Jalur Zonasi Kelurahan Dibuka, Klik Sd.ppdbsurabaya.net/pendaftaran

Tren
Mengenal Robot Gaban 'Segede Gaban', Sebesar Apa Bentuknya?

Mengenal Robot Gaban "Segede Gaban", Sebesar Apa Bentuknya?

Tren
Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Motif Ibu di Tangsel Rekam Video Cabuli Anak Sendiri, Mengaku Diancam dan Dijanjikan Rp 15 Juta

Tren
Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Perang Balon Berlanjut, Pembelot Korea Utara Ancam Kirim 5.000 USB Berisi Drama Korea Selatan

Tren
Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Terdampak Balon Isi Sampah dari Korut, Warga Korsel Bingung Minta Ganti Rugi ke Siapa

Tren
Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Video Viral Bocah Jatuh dari JPO Tol Jatiasih karena Pagar Berlubang, Jasa Marga Buka Suara

Tren
Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Iuran Tapera Dinilai Belum Bisa Dijalankan, Ini Alasannya

Tren
Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Maladewa Larang Warga Israel Masuk Negaranya, Solidaritas untuk Palestina

Tren
Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Syarat dan Cara Daftar PPDB Jabar 2024, Akses di Sapawarga atau Klik ppdb.jabarprov.go.id

Tren
Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Profil Bambang Susantono dan Dhony Rahajoe, Kepala dan Wakil Kepala IKN yang Mengundurkan Diri

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke