Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Biografi Tokoh Dunia: Peter Henlein, Penemu Jam Tangan

Kompas.com - 15/07/2022, 18:30 WIB
Lukman Hadi Subroto,
Tri Indriawati

Tim Redaksi

Adapun model jam tersebut menjadi fashion yang paling diburu saat itu.

Bahkan, golongan bangsawan dan kalangan atas memburu jam buatan Henlein sebagai simbol elit.

Jam buatan dari Peter Henlein dinamakan Tascheunr dan dianggap sebagai jam tangan pertama di dunia.

Baca juga: Siapa Penemu Kompas?

Meninggal dunia

Berkat jam tangan buatannya, Peter Henlein menjadi terkenal hingga akhir hayatnya.

Henlein meninggal dunia di usia 62 tahun, tepatnya pada 1552.

Meskipun Peter Henlein meninggal dunia, nama penemu jam tangan itu tetap hidup di tengah masyarakat berkat karyanya.

Hingga kini, masyarakat dunia masih menghormati Peter Henlein atas karya dan penemuannya.

 

Referensi:

  • Putranto, Erwin Adi. (2007). Ensiklopedia Penemuan yang Mengubah Dunia. Semarang: Alprin.
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com