Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nomor-nomor Lari dalam Cabang Olahraga Atletik

Kompas.com - 02/02/2022, 15:40 WIB
Ervan Yudhi Tri Atmoko

Penulis

KOMPAS.com - Lari merupakan salah satu kategori dalam cabang olahraga atletik. Nomor-nomor lari dalam cabang olahraga atletik meliputi lari jarak pendek, lari jarak menengah, dan lari jarak jauh.

Secara garis besar, cabang olahraga atletik dikelompokkan menjadi beberapa kategori yaitu jalan, lari, lempar, dam lompat.

Lari menjadi salah satu cabang olahraga atletik yang sangat bergengsi.

Atletik pun menjadi cabang olahraga bergengsi pada ajang-ajang internasional seperti Olimpiade, Asian Games, dan juga SEA Games.

Baca juga: Sejarah Atletik di Olimpiade Modern Pertama

Salah satu atlet lari kelas dunia yang sangat terkenal adalah Usain Bolt. Mantan pelari asal Jamaika itu merupakan pemegang rekor lari 100 meter dengan catatan waktu 9,58 detik.

Indonesia juga memiliki atlet lari yang mampu berprestasi di level internasional yaitu Lalu Muhammad Zohri. Zohri berhasil meraih medali emas nomor 100 meter putra pada Kejuaraan Dunia U20 2018.

Nomor-nomor Olahraga Lari

Dilansir dari situs World Athleticsnomor lari untuk cabang atletik adalah sebagai berikut.

1. Lari jarak pendek

Lari jarak atau sprint menempuh jarak 100, 200, dan 400 meter. Lari jarak pendek merupakan nomor paling bergengsi pada cabang olahraga atletik kategori lari.

Baca juga: Kategori Olahraga dalam Atletik

2. Lari jarak menengah

Jarak yang ditempuh pada lari jarak menengah adalah 800 dan 1500 meter.

 

3. Lari jarak jauh

Pada ajang Olimpiade yang merupakan pesta olahraga terbesar di dunia, nomor lari jarak jauh yang dilombakan adalah 5000 meter, 10000 meter, dan 3000 meter halang rintang.

Usain Bolt (kiri) dan Justin Gatlin.AP Usain Bolt (kiri) dan Justin Gatlin.

4. Lari gawang

Lari gawang adalah cabang olahraga atletik kategori lari di mana atletnya akan melewati lintasan dengan rintangan berupa gawang berukuran tertentu.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas U17 Putri Indonesia Petik Pelajaran Berharga, Semangat Tak Patah

Timnas Indonesia
Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Saat Rekor Penalti Pemain Guinea Ternoda dalam Laga Vs Timnas U23 Indonesia...

Internasional
Guinea dan Ilaix Moriba Diserbu Komentar Rasis, Sepak Bola Seharusnya Mempersatukan

Guinea dan Ilaix Moriba Diserbu Komentar Rasis, Sepak Bola Seharusnya Mempersatukan

Timnas Indonesia
Guinea Masuk Grup 'Neraka' Olimpiade 2024, Pelatih Reuni dengan Henry

Guinea Masuk Grup "Neraka" Olimpiade 2024, Pelatih Reuni dengan Henry

Timnas Indonesia
Jadwal Timnas Indonesia Usai Garuda Muda Jalani Playoff Olimpiade 2024

Jadwal Timnas Indonesia Usai Garuda Muda Jalani Playoff Olimpiade 2024

Timnas Indonesia
Pelatih Guinea Tiga Kali Ucap 'Sulit' Usai Lawan Timnas U23 Indonesia

Pelatih Guinea Tiga Kali Ucap "Sulit" Usai Lawan Timnas U23 Indonesia

Timnas Indonesia
Bola Emas Diego Maradona di Piala Dunia 1986 Akan Dilelang

Bola Emas Diego Maradona di Piala Dunia 1986 Akan Dilelang

Internasional
Semifinal Championship Series Ingatkan Bos Persib ke Tahun 2014

Semifinal Championship Series Ingatkan Bos Persib ke Tahun 2014

Liga Indonesia
Guinea Kalahkan Indonesia dan Lolos Olimpiade, Ulangi Sejarah 56 Tahun

Guinea Kalahkan Indonesia dan Lolos Olimpiade, Ulangi Sejarah 56 Tahun

Internasional
Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Proliga 2024, Bandung bjb Tandamata Serukan Bangkit Usai Takluk

Liga Indonesia
Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Bayer Leverkusen ke Final Liga Europa: 49 Laga Tak Terkalahkan, Rekor Baru di Eropa

Liga Lain
Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Kepala Witan Sulaeman Dijahit Usai Lawan Guinea

Timnas Indonesia
Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Erick Thohir Bidik Indonesia Tampil di Olimpiade Los Angeles 2028

Timnas Indonesia
Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Jangan Pernah Menangis, Coach Shin Tae-yong

Liga Indonesia
Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Jadwal MotoGP Perancis 2024, Tekad Sang Juara Dunia Taklukan Le Mans

Motogp
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com