Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ada Iklan Boneka Seks di Arena Kualifikasi Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022, Masalah?

Kompas.com - 07/12/2021, 16:16 WIB
Josephus Primus

Penulis

LEEUWARDEN, KOMPAS.com - Kualifikasi curling atau olahraga meluncurkan batu di atas permukaan es hingga sampai ke daerah sasaran jadi masalah.

Curling yang masih berkaitan dengan olahraga boling ini tengah berada dalam babak kualfikasi untuk Olimpiade Musim DIngin Beijing 2022.

Baca juga: Meski Bukan Penyelenggara Utama, Kota Zhangjiakou Persiapkan Ini untuk Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022

Olimpiade Beijing ini bakal berlangsung pada 4-20 Februari 2022.

Para pengunjung berfoto di patung atlet dengan logo Olimpiade di dekat markas Komite Olimpiade Beijing (BOCOG), Kamis (18/11/2021).AP PHOTO/MARK SCHIEFELBEIN Para pengunjung berfoto di patung atlet dengan logo Olimpiade di dekat markas Komite Olimpiade Beijing (BOCOG), Kamis (18/11/2021).

Kualifikasi berlangsung Leeuwarden, Belanda.

Pada lapangan es yang digunakan sebagai arena laga curling, terpasang iklan boneka seks dari perusahaan EasyToys.

Adalah media massa resmi pemerintah Jepang NHK yang mempermasalahkan iklan itu.

Lonjakan kasus Covid-19 di China menimbulkan keraguan terhadap pemerintah China dalam mempertahankan kasus nol Covid menjelang Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022.GETTY IMAGES via BBC INDONESIA Lonjakan kasus Covid-19 di China menimbulkan keraguan terhadap pemerintah China dalam mempertahankan kasus nol Covid menjelang Olimpiade Musim Dingin Beijing 2022.

NHK memang satu dari beberapa media yang meliput babak kualifikasi curling.

NHK berencana meliput laga ganda campuran curling yang diikuti oleh Latvia, Estonia, Selandia Baru, Jepang, dan Amerika Serikat.

Pada Minggu (5/12/2021), sedianya, NHK akan meliput laga curling antara Jepang dan AS.

Seorang petugas kebersihan memakai masker berjalan di depan papan bergambar kartun tenaga kesehatan yang memerangi Covid-19 dengan kalimat Jangan Lengah, di Beijing, China, Kamis (14/10/2021).AP PHOTO/ANDY WONG Seorang petugas kebersihan memakai masker berjalan di depan papan bergambar kartun tenaga kesehatan yang memerangi Covid-19 dengan kalimat Jangan Lengah, di Beijing, China, Kamis (14/10/2021).

Lantaran keberadaan iklan boneka seks itu, NHK memutuskan menarik liputannya.

"Tayangan yang menyertakan iklan boneka seks di atas lapangan curling melanggar garis besar kriteria peliputan kami," kata pernyataan juru bicara NHK.

Dalam pandangan NHK, konten iklan berkenaan dengan seks dalam peliputan bisa memunculkan risiko bagi pemirsanya.

A supporter of the 2022 Beijing Winter Olympics poses for photos with a countdown clock as it crosses into the 100 days countdown to the opening of the Winter Olympics in Beijing, China, Tuesday, Oct. 26, 2021. (AP Photo/Ng Han Guan) ///Ng Han Guan A supporter of the 2022 Beijing Winter Olympics poses for photos with a countdown clock as it crosses into the 100 days countdown to the opening of the Winter Olympics in Beijing, China, Tuesday, Oct. 26, 2021. (AP Photo/Ng Han Guan) ///

Lantaran pertimbangan itulah, NHK mencopot rencana peliputan di babak kualifikasi curling.

Jepang, pada laga melawan AS, kalah 1-3.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Klub Maarten Paes FC Dallas Sambut Bendera Indonesia dengan Cinta

Klub Maarten Paes FC Dallas Sambut Bendera Indonesia dengan Cinta

Liga Lain
Alasan Kompany Cocok Jadi Pelatih Bayern Muenchen

Alasan Kompany Cocok Jadi Pelatih Bayern Muenchen

Bundesliga
Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

Inter Miami Menang Tanpa Messi, Reaksi Keras Fans, Martino Minta Maaf

Liga Lain
MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

MilkLife Soccer League 2024, Komitmen untuk Sepak Bola Putri Indonesia

Liga Indonesia
Susunan Pemain Persib Vs Madura United, Maung Tanpa Marc Klok

Susunan Pemain Persib Vs Madura United, Maung Tanpa Marc Klok

Liga Indonesia
Link Live Streaming Persib Bandung Vs Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Link Live Streaming Persib Bandung Vs Madura United, Kickoff 19.00 WIB

Liga Indonesia
Persib Vs Madura United: Kans Ukir Sejarah, Rakhmad Hanya Ingin Mengabdi

Persib Vs Madura United: Kans Ukir Sejarah, Rakhmad Hanya Ingin Mengabdi

Liga Indonesia
Hasil Final Malaysia Masters 2024, Rinov/Pitha Runner-up Usai Dibekuk Wakil Tuan Rumah

Hasil Final Malaysia Masters 2024, Rinov/Pitha Runner-up Usai Dibekuk Wakil Tuan Rumah

Badminton
Bersiap Singapore Open 2024, Jonatan Christie Waspada Pergerakan Lawan

Bersiap Singapore Open 2024, Jonatan Christie Waspada Pergerakan Lawan

Badminton
Siaran Langsung dan Live Streaming Persib Vs Madura United di Final Liga 1

Siaran Langsung dan Live Streaming Persib Vs Madura United di Final Liga 1

Liga Indonesia
Man United Juara Piala FA, Guardiola Sebut Lisandro Martinez Terbaik di Dunia

Man United Juara Piala FA, Guardiola Sebut Lisandro Martinez Terbaik di Dunia

Liga Inggris
Persib Vs Madura United: Laskar Sape Kerrab Siap Main Terbuka, Hibur Penonton

Persib Vs Madura United: Laskar Sape Kerrab Siap Main Terbuka, Hibur Penonton

Liga Indonesia
Fokus Jadi Kunci Malik Risaldi Bawa Madura United ke Final Vs Persib

Fokus Jadi Kunci Malik Risaldi Bawa Madura United ke Final Vs Persib

Liga Indonesia
Daftar Posisi Start MotoGP Catalunya 2024, Aleix Espargaro Start Pertama

Daftar Posisi Start MotoGP Catalunya 2024, Aleix Espargaro Start Pertama

Motogp
Persib Vs Madura United, Kesiapan Mental Pemain Laskar Sape Kerrab Hadapi Tekanan

Persib Vs Madura United, Kesiapan Mental Pemain Laskar Sape Kerrab Hadapi Tekanan

Liga Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com