Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tyson Fury Mengaku Dapat Tawaran Lawan Mike Tyson

Kompas.com - 30/05/2020, 23:00 WIB
Alsadad Rudi,
Firzie A. Idris

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Legenda tinju kelas berat, Mike Tyson, menambah daftar calon lawan yang akan dihadapinya saat kembali dari masa pensiun.

Kabar terbaru menyebutkan juara kelas berat WBC, Tyson Fury, mengaku telah mendapatkan tawaran untuk menghadapi Mike Tyson.

Mike Tyson berencana kembali ke ring untuk pertandingan amal demi mengumpulkan donasi bagi orang-orang yang membutuhkan di pandemi virus corona ini.

Keinginan tersebut yang mendorong Tyson mengenakan kembali sarung tinjunya setelah pensiun selama sekitar 15 tahun.

Tyson pun sudah kembali berlatih. Sebagian aksi dalam latihan dibagikan petinju berjuluk Si Leher Beton melalui akun Instagramnya.

Kondisi fisik Tyson pun terlihat kembali bugar. Dia beberapa kali memamerkan otot tubuhnya, termasuk ketika hadir dalam ajang gulat hiburan baru-baru ini.

Baca juga: Kalahkan Conor McGregor, Tyson Fury Jadi Petarung Berpendapatan Tertinggi

Bicara soal lawan, sejauh ini sudah ada beberapa nama yang disebut-sebut akan menjadi kandidat penantang Tyson seperti musuh lama Evander Holyfield hingga legenda MMA Tito Ortiz.

Tanpa disangka, juara tinju Tyson Fury masuk dalam salah satu calon lawan Tyson.

Hal itu seperti dikatakan Fury dalam wawancara dengan oleh BT Sport.

"Saya mendapat sebuah panggilan menawarkan kesempatan untuk menghadapi Mike Tyson dan saya hanya berkata, 'Apa?!''" kata Tyson Fury, dilansir BolaSport.com dari Mirror.

"Ya, saya mendapat panggilan untuk melawan Mike Tyson dalam pertandingan ekshibisi dan reaksi saya kurang lebih 'tentu saja!'"

"Tetapi saya tidak berpikir ada kesepakatan yang terjadi dari sana sejujurnya. Dia pastinya serius untuk bertanding atau semacamnya."

Petinju berjuluk The Gipsy King mendukung keinginan Tyson untuk kembali bertinju. (Muhamad Husein)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

Berita Transfer: Real Madrid Disebut Bakal Perkenalkan Mbappe pada Senin

Liga Spanyol
Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

Hasil Indonesia Vs Tanzania 0-0, Mistar Lawan Tahan Skuad Garuda

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

Indonesia Vs Tanzania: Kiper Lawan Terkapar, Respek dari Fan Garuda

Timnas Indonesia
Live Timnas Indonesia Vs Tanzania: Tembakan Egy Menerpa Mistar

Live Timnas Indonesia Vs Tanzania: Tembakan Egy Menerpa Mistar

Liga Indonesia
Live Indonesia Vs Tanzania: Adi Satryo Beraksi, Gawang Garuda Aman

Live Indonesia Vs Tanzania: Adi Satryo Beraksi, Gawang Garuda Aman

Timnas Indonesia
Babak I Indonesia Vs Tanzania: Dua Kans Thom Haye, Tanpa Gol

Babak I Indonesia Vs Tanzania: Dua Kans Thom Haye, Tanpa Gol

Timnas Indonesia
Indonesia Vs Tanzania, Rizky Ridho Cegah Peluang Berbahaya, Aplaus dari Fan

Indonesia Vs Tanzania, Rizky Ridho Cegah Peluang Berbahaya, Aplaus dari Fan

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Tanzania, Sundulan  Shayne Ciptakan Gemuruh

Timnas Indonesia Vs Tanzania, Sundulan Shayne Ciptakan Gemuruh

Timnas Indonesia
Makna Persib Juara bagi Rachmat Irianto: Keluar Zona Nyaman, Bukti untuk Bapak

Makna Persib Juara bagi Rachmat Irianto: Keluar Zona Nyaman, Bukti untuk Bapak

Liga Indonesia
Live Indonesia Vs Tanzania: Garuda Menekan, Kans Emas Shayne dan Thom

Live Indonesia Vs Tanzania: Garuda Menekan, Kans Emas Shayne dan Thom

Timnas Indonesia
Real Madrid Malas di Final Liga Champions, Ancelotti Marahi Vinicius

Real Madrid Malas di Final Liga Champions, Ancelotti Marahi Vinicius

Liga Champions
Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Tanzania, Duet Ragnar dan Struick

Susunan Pemain Timnas Indonesia Vs Tanzania, Duet Ragnar dan Struick

Timnas Indonesia
Messi Pemain Ajaib, Ukir Rekor Lagi di MLS

Messi Pemain Ajaib, Ukir Rekor Lagi di MLS

Liga Lain
Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Tanzania, Kickoff 16.00 WIB

Link Live Streaming Timnas Indonesia Vs Tanzania, Kickoff 16.00 WIB

Timnas Indonesia
Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

Timnas Indonesia Vs Tanzania: STY Buta Kekuatan Lawan, Tak Fokus ke Hasil

Timnas Indonesia
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com