Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

9 Aturan Dasar dalam Bermain Sepak Bola

Kompas.com - 28/02/2024, 15:19 WIB
Retia Kartika Dewi

Penulis

Kartu kuning dan merah

Wasit dapat memberikan kartu kuning kepada pemain yang melakukan pelanggaran ringan dan kartu merah untuk pelanggaran yang lebih serius.

Pemain yang menerima dua kartu kuning atau satu kartu merah akan dikeluarkan dari pertandingan.

Baca juga: Formasi Permainan Sepak Bola

Tendangan bebas

Tendangan bebas diberikan kepada tim yang menjadi korban pelanggaran oleh tim lawan.

Tendangan bebas dapat dilakukan dari tempat di mana pelanggaran terjadi.

Tendangan penalti

Tendangan penalti diberikan kepada tim yang menjadi korban pelanggaran di dalam kotak penalti oleh tim lawan.

Tendangan penalti dilakukan dari titik penalti yang terletak 12 yard dari gawang.

Itulah penjelasan mengenai peraturan dalam permainan sepak bola.

Baca juga: Variasi Menembak Bola ke Gawang dalam Permainan Sepak Bola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com