Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jawaban dari Soal "Suatu Bola Dijatuhkan dari Ketinggian 9 Meter"

Kompas.com - 29/11/2023, 20:30 WIB
Retia Kartika Dewi

Penulis

KOMPAS.com - Dikutip dari buku Matematika Kelompok Umum untuk SMK/MAK (2018) oleh Didi Pianda dan Suryani, barisan geometri merupakan barisan bilangan dengan rasio antara dua suku berurutan adalah tetap.

Adapun sifat khusus barisan geometri adalah apabila bilangan a,b,c adalah barisan geometri, maka berlaku b² = ac.

Dilansir dari buku Peka Soal Matematika (2020) oleh Darmawati, agar lebih mudah memahami mengenai materi barisan geometri, berikut contoh soal dan pembahasannya:

Baca juga: Jawaban dari Soal Suatu Barisan Geometri Mempunyai Suku Kedua

Contoh soal

Suatu bola dijatuhkan dari ketinggian 9 meter. Setiap memantul, bola mencapai ketinggian 2/3 dari tinggi sebelumnya. Panjang lintasan gerak bola sampai berhenti adalah ....

Jawab:

Kasus di atas dapat diselesaikan dengan rumus:

Keterangan:

S = panjang lintasan
a = ketinggian awal bola
b/c = rasio dari ketinggian bola pada pantulan ke-n dengan ketinggian bola pada pantulan sebelumnya. 

Baca juga: Soal dan Jawaban Barisan Geometri

Dari soal diketahui:

a = 9
b/c = 2/3

Pertama, kita masukkan unsur yang sudah diketahui ke dalam rumus.



= 45

Jadi, panjang lintasan gerak bola sampai berhenti adalah 45 meter.

Itulah penjelasan mengenai barisan geometri dengan mencari panjang lintasan gerak bola yang dijatuhkan dari ketinggian 9 meter.

Baca juga: Sifat-sifat Barisan Geometri Berdasarkan Rasionya

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Penokohan dalam Cerita Wayang Ramayana beserta Karakternya

Penokohan dalam Cerita Wayang Ramayana beserta Karakternya

Skola
Mengenal Pewayangan Mahabharata

Mengenal Pewayangan Mahabharata

Skola
Apa Itu Komunikasi Bencana?

Apa Itu Komunikasi Bencana?

Skola
Pengertian Pasar Global dan Ciri-cirinya

Pengertian Pasar Global dan Ciri-cirinya

Skola
Instrumen Perlindungan Hak Asasi PBB

Instrumen Perlindungan Hak Asasi PBB

Skola
Ciri-ciri Teks Argumentasi, Apa Saja?

Ciri-ciri Teks Argumentasi, Apa Saja?

Skola
Mengenal Cerita Fiksi dan Nonfiksi

Mengenal Cerita Fiksi dan Nonfiksi

Skola
Kalimat Majemuk Setara: Pengertian, Ciri-ciri, dan Contohnya

Kalimat Majemuk Setara: Pengertian, Ciri-ciri, dan Contohnya

Skola
Bedanya Konjungsi Koordinatif dan Subordinatif

Bedanya Konjungsi Koordinatif dan Subordinatif

Skola
Peribahasa: Pengertian, Ciri-ciri, Fungsi, dan Contohnya

Peribahasa: Pengertian, Ciri-ciri, Fungsi, dan Contohnya

Skola
Mengenal 3 Struktur Teks Deskripsi

Mengenal 3 Struktur Teks Deskripsi

Skola
Rumus Luas Jajaran Genjang beserta Contoh Soal dan Jawabannya

Rumus Luas Jajaran Genjang beserta Contoh Soal dan Jawabannya

Skola
Jawaban dari Soal 'Luas Alas Suatu Kubus 25 Cm^2'

Jawaban dari Soal "Luas Alas Suatu Kubus 25 Cm^2"

Skola
Apa Itu Komunikasi CSR?

Apa Itu Komunikasi CSR?

Skola
Bagaimana Cara Memahami Isi Teks Nonfiksi?

Bagaimana Cara Memahami Isi Teks Nonfiksi?

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com