Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kestabilan Emosi: Pengertian, Aspek, dan Faktor yang Memengaruhinya

Kompas.com - 21/09/2023, 10:00 WIB
Vanya Karunia Mulia Putri

Editor

Oleh: Rina Kastori, Guru SMP Negeri 7 Muaro Jambi, Provinsi Jambi

 

KOMPAS.com - Kestabilan emosi adalah kondisi di mana emosi terasa stabil, kokoh, dan tidak mudah digoyahkan.

Apa itu kestabilan emosi?

Pengertian kestabilan emosi

Kestabilan emosi didukung oleh kesehatan fisik yang berhubungan dengan kesehatan dan penyesuaian emosi.

Stabilitas emosi pada usia remaja merupakan keseimbangan dan kemantapan remaja dalam memahami, mengendalikan, mengungkapkan, dan menyesuaikan perasaan secara mandiri.

Kestabilan emosi adalah kemampuan seseorang beradaptasi dengan lingkungan sekitar.

Ketika dihadapkan pada permasalahan, kestabilan emosi berarti tidak mengekspresikan emosinya secara berlebihan, dan mampu mengendalikan diri.

Kestabilan emosi (emotional stability) adalah keterbebasan dari sejumlah variasi atau tidak menentunya suasana hati.

Baca juga: Mengapa Kelompok Memiliki Emosi yang Bervariasi?

Kestabilan emosi adalah keadaan emosi manusia yang bila mendapat rangsangan emosional dari luar, tidak menunjukkan gangguan emosional, seperti depresi dan kecemasan.

Dengan kata lain, individu tersebut mampu mengendalikan dirinya dengan baik.

Kestabilan emosi merupakan proses di mana pribadi secara berkesinambungan berusaha mencapai emosi yang sehat dan selaras dalam jiwa juga raga.

Pendapat lain mengatakan bahwa kestabilan emosi berarti kondisi yang benar-benar kokoh, tidak mudah terganggu, punya keseimbangan yang baik, dan mampu menghadapi segala sesuatu dengan emosi yang tetap.

Kesimpulannya, kestabilan emosi adalah kondisi individu dengan emosi yang matang, dan tidak akan mendapat gangguan emosional jika mendapat rangsangan dari luar.

Misal, punya keseimbangan emosi yang baik, dan mampu meneyelesaikan atau menghadapi masalah dengan kondisi emosi yang tetap.

Baca juga: 22 Istilah Emosi Manusia Dalam Psikologi yang Jarang Diketahui

Aspek-aspek kestabilan emosi

Ada tiga aspek kestabilan emosi, yaitu:

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Majas Sinekdoke: Pengertian dan Contohnya

Majas Sinekdoke: Pengertian dan Contohnya

Skola
5 Contoh Sikap Menghargai Perbedaan Suku dan Budaya

5 Contoh Sikap Menghargai Perbedaan Suku dan Budaya

Skola
Rumus Kimia Senyawa Aluminium Oksida

Rumus Kimia Senyawa Aluminium Oksida

Skola
Mengenal Kalimat Transitif dan Intransitif

Mengenal Kalimat Transitif dan Intransitif

Skola
Passive Voice dalam Simple Future Tense

Passive Voice dalam Simple Future Tense

Skola
Contoh Kalimat Complimenting Others dalam Bahasa Inggris

Contoh Kalimat Complimenting Others dalam Bahasa Inggris

Skola
Contoh Kalimat Congratulating Others dalam Bahasa Inggris

Contoh Kalimat Congratulating Others dalam Bahasa Inggris

Skola
Rumus Senyawa Natrium Klorida

Rumus Senyawa Natrium Klorida

Skola
Rumus Kimia Senyawa Difosforus Pentaoksida

Rumus Kimia Senyawa Difosforus Pentaoksida

Skola
Rumus Fungsi Excel Untuk Menentukan Nilai Rata-rata

Rumus Fungsi Excel Untuk Menentukan Nilai Rata-rata

Skola
Bentuk-bentuk Komunikasi Kesehatan, Apa Saja?

Bentuk-bentuk Komunikasi Kesehatan, Apa Saja?

Skola
Pengertian Iklan dan Manfaatnya

Pengertian Iklan dan Manfaatnya

Skola
Apa Itu Circular Flow Diagram?

Apa Itu Circular Flow Diagram?

Skola
Pengertian Seni Rupa Terapan dan Fungsinya

Pengertian Seni Rupa Terapan dan Fungsinya

Skola
Macam-macam Bentuk Komunikasi Nonverbal

Macam-macam Bentuk Komunikasi Nonverbal

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com