Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Informan dan Key Informan: Pengertian, Cara Menemukan, dan Contoh

Kompas.com - 08/03/2023, 11:00 WIB
Revlina Octavia Artrisdyanti,
Vanya Karunia Mulia Putri

Tim Redaksi

- Seorang peneliti mengamati fenomena tumpukan sampah yang menyebabkan wabah penyakit. Subyek penelitian pada kasus tersebut adalah warga yang terkena wabah penyakit.

  • Prosedur kuota

Prosedur kuota berarti peneliti menentukan secara spesifik jumlah informan beserta kriterianya.

Contoh:

Di wilayah rumah sakit, ada pasien penderita skizofernia. Untuk mengambil data, seorang informan harus mempertimbangkan kuotanya.

Pasien laki-laki berjumlah satu, maka pasien perempuannya juga satu. Hal ini dilakukan agar data yang dihasilkan seimbang.

  • Prosedur snowball (bola salju)

Biasa juga disebut prosedur networking.

Baca juga: Sumber Data Primer dalam Penelitian

Dalam cara ini, peneliti menjalin relasi dengan informan yang ditemukan untuk memperoleh informan rahasia. Agar hasil penelitian lebih rinci juga lengkap.

Contoh:

Dalam kasus jual beli barang berbahaya, peneliti dapat menjalin relasi dengan polisi agar bisa sampai pada pelaku penjualan, demi mendapat informasi yang tidak bisa didapatkan orang lain.

Dikutip dari buku Metode, Teori, Teknik Penelitian Kebudayaan (2006) oleh Suwardi Endraswara, banyak sedikitnya informan memengaruhi informasi yang dihasilkan.

Hal ini tergantung dari cara memilih informan yang baik dan memadai, juga dari bagaimana cara peneliti menggali informan lewat pertanyaan yang ada.

Baca juga: Pengertian Metode Kuantitatif dan Kualitatif dalam Penelitian

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com