Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Asteroid, Meteoroid, Meteor, dan Meteorit

Kompas.com - 10/10/2022, 14:30 WIB
Silmi Nurul Utami

Editor

Meteor merupakan meteoroid yang jatuh ke bumi tetapi terbakar. Terbakarnya meteooroid terjadi akibat bergesekan dengan atmosfer bumi.

Baca juga: Apakah Hujan Meteor Berbahaya?

Meteor sering disebut sebagai bintang jatuh atau bintang beralih. Hal ini disebabkan gesekan antara meteoroid dengan atmosfer bumi menghasilkan pijaran cahaya.

Meteorit

Meteorit merupakan meteoroid yang jatuh dan masuk ke atmosfer bumi tetapi tidak habis terbakar. Jika dibedakan dengan meteor, meteorit dapat sampai jatuh ke bumi.

Meteorit yang menghantam permukaan bumi akan mengakibatkan terbentuknya kawah. Contoh kawah meteor berada di Wolf Creek, Amerika Serikat.

 

 

Suka baca tulisan-tulisan seperti ini? Bantu kami meningkatkan kualitas dengan mengisi survei Manfaat Kolom Skola

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com