Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Faktor Penghambat dan Pendorong Terjadinya Mobilitas Sosial

Kompas.com - 29/09/2022, 13:00 WIB
Vanya Karunia Mulia Putri

Editor

Oleh: Yopi Nadia, Guru SDN 106/IX Muaro Sebapo, Muaro Jambi, Provinsi Jambi

 

KOMPAS.com - Mobilitas sosial yang terjadi dalam kehidupan masyarakat, ditentukan oleh lingkungan, sosial, pendidikan, dan sebagainya.

Ada beberapa hal yang membuat mobilitas sosial melaju pesat, dan ada pula yang menghambatnya.

Berikut beberapa faktor penghambat dan pendorong terjadinya mobilitas sosial:

Faktor penghambat terjadinya mobilitas sosial

Ada dua faktor penghambat terjadinya mobilitas sosial, yaitu faktor struktural dan individu. Berikut penjelasannya: 

Faktor struktural

Dibagi menjadi tiga, yakni struktur pekerjaan, ekonomi ganda, dan pengalaman belajar.

  • Struktur pekerjaan

Umumnya, aktivitas ekonomi yang dilakukan dalam lingkungan masyarakat dibedakan menjadi sektor formal dan informal.

Adanya perbedaan tersebut jelas memengaruhi tingkat keberhasilan mobilitas sosial  dari masyarakat yang terlibat.

Baca juga: Definisi dan Jenis Mobilitas Sosial

Terutama sektor pertanian, anggota masyarakat yang terlibat, banyak memiliki status dan kedudukan rendah, sehingga tingkat mobilitasnya juga ikut rendah.

Namun, hal tersebut tidak lantas membuat mereka gagal dalam upaya mobilitas sosial. Justru saat ini, sudah banyak anggota masyarakat yang bekerja di sektor pertanian, dan berhasil melakukan mobilitas sosial, baik horizontal maupun vertikal.

  • Ekonomi ganda

Biasanya terjadi di negara berkembang, sehingga menimbulkan dualisme. Pertama, kegiatan ekonominya masih dikuasai oleh unsur yang bersifat tradisional. Kedua, kegiatan ekonominya dikuasai oleh unsur yang bersifat modern.

  • Pengalaman belajar

Anggota masyarakat dari kelas sosial menengah, umumnya memiliki pengalaman belajar yang lebih terjamin, ketimbang anggota masyarakat dari kelas sosial rendah.

Apalagi adanya pandangan bahwa ijazah, tes, rekomendasi, hingga jaringan hubungan antarteman bisa menjadi tempat bertukar informasi disertai rekomendasi yang menyangkut kesempatan kerja.

Hal tersebut menyulitkan bagi orang luar untuk “menerobosnya”, sehingga menimbulkan diskriminasi.

Baca juga: Mengapa Faktor Ekonomi Bisa Menghambat Proses Mobilitas Sosial?

  • Faktor individu

Beberapa faktor penghambat mobilitas sosial dari sisi individu adalah:

Halaman:
Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Jawaban dari Soal 'Haryati Membeli 7 1/4 Kg Jeruk'

Jawaban dari Soal "Haryati Membeli 7 1/4 Kg Jeruk"

Skola
Pengertian dan 5 Contoh Soal Materi Akar Perpangkatan

Pengertian dan 5 Contoh Soal Materi Akar Perpangkatan

Skola
Pengertian Komunikasi dan Contohnya

Pengertian Komunikasi dan Contohnya

Skola
Bagaimana Masyarakat dapat Terbentuk?

Bagaimana Masyarakat dapat Terbentuk?

Skola
Mengapa Peta menjadi Hal Penting Menurut Claudius Ptolomeus?

Mengapa Peta menjadi Hal Penting Menurut Claudius Ptolomeus?

Skola
5 Kekurangan Perseroan Terbatas (PT)

5 Kekurangan Perseroan Terbatas (PT)

Skola
Mengapa Air Termasuk Zat Tunggal?

Mengapa Air Termasuk Zat Tunggal?

Skola
Garam Dapur Termasuk Senyawa Organik atau Anorganik?

Garam Dapur Termasuk Senyawa Organik atau Anorganik?

Skola
Fungsi Batang pada Tumbuhan

Fungsi Batang pada Tumbuhan

Skola
Apa Fungsi Air Ketuban pada Kehamilan?

Apa Fungsi Air Ketuban pada Kehamilan?

Skola
Pengertian, Sifat, dan Contoh dari Bilangan Berpangkat

Pengertian, Sifat, dan Contoh dari Bilangan Berpangkat

Skola
Apa Nama Benda Langit yang Berkelip Pada Malam Hari?

Apa Nama Benda Langit yang Berkelip Pada Malam Hari?

Skola
Mengenal 20 Sumber Makanan Protein Nabati

Mengenal 20 Sumber Makanan Protein Nabati

Skola
5 Kekurangan Model Komunikasi Dance

5 Kekurangan Model Komunikasi Dance

Skola
Apa Tujuan Manusia Melestarikan Tumbuhan?

Apa Tujuan Manusia Melestarikan Tumbuhan?

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com