Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Rumus Simple Present Tense dan Contoh Kalimatnya

Kompas.com - 25/03/2022, 12:00 WIB
Endah Wulan Suci,
Vanya Karunia Mulia Putri

Tim Redaksi

(-) She does not goes to office everyday.

(?) Does she go to office everyday?

Artinya:

(+) Dia pergi ke kantor setiap hari.

(-) Dia tidak pergi ke kantor setiap hari.

(?) Apakah dia pergi ke kantor setiap hari?

Nominal simple present tense

Tenses ini menggunakan to be sebagai ganti kata kerja (verb) dalam jenis simple present tense. 

Dilansir dari buku Metode Pembelajaran Scramble untuk Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar Menulis Kalimat Bahasa Inggris (2021) oleh Nur Baeti Hidayati, berikut rumus nominal simple present tense.

Rumus:

(+) Subject + is/am/are + Complement

(-) Subject + is/am/are + not + Complement

(?) Is/am/are + Subject+ Object + ?

Baca juga: Contoh Kalimat Simple Present Tense

Contoh kalimat:

  • Contoh 1

(+) They are a famous dancers.

(-) They are not a famous dancers.

(?) Are they a famous dancers?

Artinya:

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com