Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perkembangan Janin dari Trisemester Pertama Hingga Ketiga

Kompas.com - 31/12/2020, 00:13 WIB
Silmi Nurul Utami,
Rigel Raimarda

Tim Redaksi

 

Trisemester Kedua

Pada trisemester kedua, janin akan berkembang menjadi bayi dengan wajah yang mulai terbentuk juga tubuh yang semakin membesar. Selain perkembangan fisik, indra perasa bayi juga berkembang dalam trisemester kedua.

Baca juga: Ungkap Detil Embrio Dinosaurus Pemakan Tumbuhan, Peneliti Lakukan Ini

 

Bayi dapat merespon berbagai macam rangsang, seperti cahaya dan sentuhan juga pendengarannya telah sempurna. Hal ini menandakan otak bayi telah aktif dan dapat digunakan sepenuhnya, ukurannya juga membesar sebesar kembang kol.

Trisemester Ketiga

Trisemester ketiga adalah tahap akhir dari kelahiran dimana fisik dari bayi akan terus berkembang hingga sempurna pada minggu ke-39.

Bayi juga akan terus bertambah berat badan dengan cara membentuk lemak yang dapat melindunginya dari suhu dingin. Sekitar minggu ke-40 bayi akan lahir kedunia.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com