Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alat dan Bahan Menggambar Ilustrasi

Kompas.com - 28/10/2020, 21:55 WIB
Fidelis Dhayu Nareswari,
Ari Welianto

Tim Redaksi

Sumber Kemdikbud
  • Pensil warna

Pensil warna merupakan salah satu jenis pewarna yang langsung dapat dipakai pada bidang gambar kertas.

Baca juga: Ciri Utama Dalam Menggambar Ekspresi

Tekanan pada penggunaan pensil warna saat mempengaruhi ketajaman warna. 

  • Krayon

Krayon banyak ragam variasi warnanya. Bahan krayon terdiri dari dua macam, yakni bahan berbasis kapur dan minyak (lilin). 

Teknik basah

Media yang digunakan dalam teknik basah antara lain, cat air, cat minyak, tinta, atau media lain yang memerlukan air atau minyak sebagai pengencer.

Menggambar ilustrasi dapat dilakukan pada permukaan bahan apa saja yang datar. Media gambar yang lazim digunakan adalah kertas, kalkir, plastik, kain, kanvas, kayu lapis, maupun bahan sintesis.

Masing-masing media tersebut memiliki karakteristik dan kelebihan disesuaikan dengan kebutuhan menggambar.

Baca juga: 7 Manfaat Menggambar untuk Anak 

Bagi pemula, media kertas menjadi bahan yang bisa dicoba terlebih dahulu, karena kertas memiliki biaya ringan dan juga mudah dijumpai.

Ada beberapa jenis kertas yang sering digunakan, yaitu kertas HVS dengan berbagai ukuran, kertas gambar, atau jenis kertas lain seperti karton, dan manila. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com