Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Dua Pengendali Banjir Jakarta Ditargetkan Rampung Februari 2022

Bendungan tersebut berada di Kabupaten Bogor, Jawa Barat yakni Bendungan Ciawi dan Bendungan Sukamahi.

Sesuai fungsinya, bendungan ini dibangun untuk mendukung pengendalian banjir di Jakarta.

Kementerian PUPR memasang target penyelesaian kedua bendungan ini pada bulan Februari tahun 2022 mendatang.

Namun diakui ,jadwal penyelesaian konstruksi ini mundur lantaran terjadi curah hujan yang cukup tinggi serta kondisi geologi yang sulit.

Penyelesaian bendungan bergeser dari jadwal semula pada akhir 2021 akibat curah hujan tinggi dan kondisi geologi yang sulit,.

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono pun meminta agar kualitas finishing yang sementara ini dikerjakan bisa dilakukan dengan baik agar bendungan aman serta rapi.

Tercatat progres pembangunan Bandungan Sukamahi saat ini telah mencapai 92 persen. Sedangkan Bendungan Ciawi progress konstruksinya telah 90 persen.

Berbeda dengan bendungan multifungsi lainnya yang sementara ini juga dibangun di berbagai daerah, kedua bendungan ini tidak digunakan untuk menampung air untuk keperluan irigasi atau air baku.

Bendungan ini ditujukan untuk mengontrol debut banjir yang masuk ke Jakarta dengan menahan aliran air sebelum sampai ke Bendungan Katulampa yang kemudian mengalir ke Sungai Ciliwung.

Kontrak pembangunan Bendungan Sukamahi bernilai Rp 464,93 miliar dengan kontraktor pelaksana PT Wijaya Karya (Persero) Tbk-Basuki KSO.

Sementara Bendungan Ciawi memiliki kontrak pembangunan senilai Rp 798,70 miliar dengan kontraktor pelaksana PT Brantas Abipraya dan PT Sacna (KSO).

https://www.kompas.com/properti/read/2021/11/22/132246121/dua-pengendali-banjir-jakarta-ditargetkan-rampung-februari-2022

Terkini Lainnya

Mengenal Penthouse, Tipe Unit Paling Eksklusif di Apartemen

Mengenal Penthouse, Tipe Unit Paling Eksklusif di Apartemen

Apartemen
Tahun Ini, BPD DIY akan Salurkan 100 Unit KPR FLPP

Tahun Ini, BPD DIY akan Salurkan 100 Unit KPR FLPP

Hunian
Pengembang Rumah Subsidi Desak Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan Rakyat

Pengembang Rumah Subsidi Desak Prabowo Bentuk Kementerian Perumahan Rakyat

Berita
Tahun Ini, Central Group Targetkan Penjualan Rp 1,8 Triliun

Tahun Ini, Central Group Targetkan Penjualan Rp 1,8 Triliun

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lembata: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lembata: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Tol Bocimi Kelar Diperbaiki Permanen Sebelum Libur Akhir Tahun Ini

Tol Bocimi Kelar Diperbaiki Permanen Sebelum Libur Akhir Tahun Ini

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Manggarai Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Manggarai Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Tengah: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Barat: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Barat: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Sengkarut Korupsi Tol MBZ, Lelang Proyek Diatur, Kualitas Material Dipangkas

Sengkarut Korupsi Tol MBZ, Lelang Proyek Diatur, Kualitas Material Dipangkas

Berita
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Dompu: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Dompu: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Mengapa Setelah Dipel Lantai Rumah Justru Terasa Lengket?

Mengapa Setelah Dipel Lantai Rumah Justru Terasa Lengket?

Interior
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Bima: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Bima: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Mataram: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kota Mataram: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan Terjangkau di Bawah Rp 200 Juta di Kabupaten Lombok Timur: Pilihan Ekonomis

Perumahan
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke