Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER HYPE] Bintang Emon Sindir Menteri Terawan | Potret Artis-artis Pakai Brompton

Kompas.com - 30/09/2020, 07:37 WIB
Dian Maharani

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com -Berikut ini 5 berita populer atau yang paling banyak dibaca di Hype Kompas.com yang mungkin kamu lewatkan kemarin.

1. Komentar Kocak Bintang Emon soal Absennya Menteri Terawan di Acara Najwa Shihab

Komika Bintang Emon ikut berkomentar tentang absennya Menteri Kesehatan RI, Terawan Agus Putranto dalam acara talkshow yang dipandu Najwa Shihab.

Sebelumnya, ketidakhadiran Terawan dalam acara itu menjadi perbincangan warganet.

Selengkapnya, klik di sini.

Artis Sepeda Brompton.Kolase Foto Kompas.com/Instagram Artis Sepeda Brompton.

2. Ini 8 Artis yang Pakai Sepeda Brompton dengan Harga Fantastis

Bagi pehobi olahraga sepeda, siapa yang tidak mengenal merek Brompton?

Ya, merek Brompton belakangan ini disebut-sebut warganet sebagai sepeda dengan harga selangit.

Namn, tidak sedikit masyarakat Indonesia rela merogoh saku lebih dalam demi mendapatkan sepeda Brompton. Termasuk para artis tanah air.

Selengkapnya, klik di sini. 

Raisa yang tengah mengabadikan foto bersama Hamish Daud dan Zalina. (Bidikan layar Instagram Raisa). KOMPAS.com/Revi C Rantung Raisa yang tengah mengabadikan foto bersama Hamish Daud dan Zalina. (Bidikan layar Instagram Raisa).

3. Cerita Raisa Tak Pernah Balas WA Sebelum Zalina Tidur

Selama masa pandemi, penyanyi Raisa mengaku hari-harinya di rumah cukup menyenangkan.

Sebab, anaknya, Zalina Raine Wyllie yang berusia 1,5 tahun mulai aktif mengeksplorasi banyak hal.

Raisa mengatakan, selalu ada perkembangan baru dari Zalina. Untuk itu, saat bersama Zalina, Raisa tak mau sibuk dengan handphone.

Selengkapnya, klik di sini.

Rahmania Astrini baru saja merilis single kolaborasi berjudul Me Me We bersama beberapa penyanyi Asia. Lagu ini adalah lagu penyemangat bagi masyarakat yang terdampak Covid-19.IST Rahmania Astrini baru saja merilis single kolaborasi berjudul Me Me We bersama beberapa penyanyi Asia. Lagu ini adalah lagu penyemangat bagi masyarakat yang terdampak Covid-19.

4. Menulis Lagu di Luar Negeri, Rahmania Astrini: Yang Bikin Berbeda Hawanya

Penyanyi Rahmania Astrini merasakan suasana berbeda ketika menulis lagu di luar negeri dibandingkan dengan ketika melakukannya di Tanah Air.

Astrini menuturkan menulis lagu di Tanah Air bukan kegiatan asing baginya.

Sedangkan, kata Astriani, menulis lagu di luar negeri memberinya pengalaman yang sangat berbeda.

Perasaan ini muncul ketika Astrini berhasil menulis lagu " Runaway" di Swedia saat mengikuti song writing camp selama tiga hari.

Selengkapnya, klik di sini.

Pembawa acara Ruben Onsu berbincang dengan komedian Eko Patrio di Sikopat Channel di YouTube.YouTube Sikopat Channel Pembawa acara Ruben Onsu berbincang dengan komedian Eko Patrio di Sikopat Channel di YouTube.

5. Thania Sakit Cacar Air, Ruben Onsu: Betrand Peto Nangis-nangis

Penyanyi Betrand Peto kerap menangis dan bersedih melihat adiknya, Thania Putri Onsu, yang sedang sakit cacat air.

Onyo, sapaan akrab Betrand Peto, diketahui sering menggendong Thania jika di rumah.

Namun, kini Onyo diminta untuk menjaga jarak dulu agar tidak tertular cacar air.

Selengkapnya, klik di sini.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com