Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Wulan Guritno Bagikan Tips Awet Muda dan Atasi Depresi

Kompas.com - 09/05/2020, 07:03 WIB
Baharudin Al Farisi,
Kistyarini

Tim Redaksi

"Semua orang punya masalah dan kehidupan masing-masing jadi akhirnya itu ikut meditasi," katanya.

4. Tadarus

Bukan hanya itu, setelah melakukan meditasi, Wulan langsung melanjutkan dengan kegiatan tadarusan.

"Setelah itu aku juga mulai ikutan tadarusan, tapi tadarusan yang lebih ke filosofis," ujar Wulan.

Baca juga: Di Rumah Saja karena Corona, Wulan Guritno: Era Baru Rayakan Ulang Tahun

"Arti setiap huruf, arti setiap kata gitu. Jadi akhirnya ya sudah aku setiap habis meditasi aku tadarusan itu sama ada kelompok aku namanya pengajian Sakinah," katanya.

Selain itu, artis yang berdarah Jawa-Inggris ini juga memiliki keinginan untuk membaca surah dan khatam Al Quran.

"Artinya gini sebenarnya aku pengin tuh baca juz-juz surah pendek Al Quran, namatin (khatam) Al Quran," ujar Wulan.

Baca juga: Inggris Lockdown, Wulan Guritno Larang Anaknya Pulang ke Indonesia

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com