Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Gelar Konser Solo Pertama di Jakarta, Hwang Min Hyun: Agak Deg-degan Juga

Konser kali ini adalah penampilan solo pertama Hwang Min Hyun di Indonesia. Sebelumnya Hwang Min Hyn pernah datang ke Jakarta bersama grup Wanna One pada 2018 dan NU'EST pada 2019.

"Kalau dulu datangnya ramai-ramai kan ya. Kali ini datangnya sendiri jadi agak deg-degan juga," kata Hwang Min Hyun saat konferensi pers Mal Kota Kasablanka, Jakarta Selatan, Sabtu (19/8/2023).

"Tapi saya tahu betul bahwa ada dukungan dari Hwangdo (fandom Hwang Min Hyun). Jadi nanti saya akan menampilkan yang terbaik," lanjut dia.

Min Hyun mengatakan, bahwa tema konser kali ini adalah "UNVEIL" yang memiliki arti membuka sesuatu.

Melalui konser ini, Min Hyun juga memperlihatkan sesuatu yang baru untuk para penggemarnya termasuk menampilkan lagu yang ada album terbarunya yang baru dirilis beberapa waktu lalu.

"Tapi di awal tahun ini saya akan mengeluarkan album baru kan, pasti ada lagu dari album itu," ucap Hwang Min Hyun.

Sebagai informasi, Hwang Min Hyun menggelar mini konser di beberapa negara yang diawali dari Seoul, Korea Selatan, pada 4 hingga 6 Agustus di Kyung Hee University Grand Peace Palace.

Kemudian eks member NU'EST dan Wanna One itu bertandang ke Taipei, Taiwan, pada 12 Agustus.

Jadwal selanjutnya adalah Macau (26 Agustus), Bangkok, Thailand (2 September), dan Manila, Filipina (8 Oktober).

https://www.kompas.com/hype/read/2023/08/19/175330166/gelar-konser-solo-pertama-di-jakarta-hwang-min-hyun-agak-deg-degan-juga

Terkini Lainnya

Tutup Konser di Jakarta, Min Hyuk CNBLUE : Butuh Waktu Lama Bertemu Kalian

Tutup Konser di Jakarta, Min Hyuk CNBLUE : Butuh Waktu Lama Bertemu Kalian

K-Wave
Konser di GBK, Avenged Sevenfold: Jakarta, Lama Kita Tak Bersua

Konser di GBK, Avenged Sevenfold: Jakarta, Lama Kita Tak Bersua

Musik
Mahalini Gemetar Disambut Banyak Penonton di Java Jazz Festival 2024

Mahalini Gemetar Disambut Banyak Penonton di Java Jazz Festival 2024

Musik
Antrean Panjang Mengular karena Laufey di Java Jazz Festival 2024

Antrean Panjang Mengular karena Laufey di Java Jazz Festival 2024

Musik
Bukan Rizky Febian, Mahalini Ajak Teddy Adhitya dan Adrian Khalif di Java Jazz Festival 2024

Bukan Rizky Febian, Mahalini Ajak Teddy Adhitya dan Adrian Khalif di Java Jazz Festival 2024

Musik
MLDSPOT Stage Bus Jadi Panggung Nostalgia Ananda Badudu

MLDSPOT Stage Bus Jadi Panggung Nostalgia Ananda Badudu

Musik
CNBLUE Sapa Penggemar di Jakarta Setelah 7 Tahun, Yong Hwa: Menyala Abangku

CNBLUE Sapa Penggemar di Jakarta Setelah 7 Tahun, Yong Hwa: Menyala Abangku

K-Wave
Tiket Fanmeeting Byeon Woo Seok di Jakarta Ludes Terjual

Tiket Fanmeeting Byeon Woo Seok di Jakarta Ludes Terjual

K-Wave
Sutradara Ungkap Adegan Tersulit dari Film How to Make Millions Before Grandma Dies

Sutradara Ungkap Adegan Tersulit dari Film How to Make Millions Before Grandma Dies

Film
Pat Boonnitipa Sempat Kebingungan Mencari Pemeran Amah di How to Make Millions Before Grandma Dies

Pat Boonnitipa Sempat Kebingungan Mencari Pemeran Amah di How to Make Millions Before Grandma Dies

Film
Konser Avenged Sevenfold di Jakarta, Matt Shadows Janji Bakal Bawakan Lagu Dear God

Konser Avenged Sevenfold di Jakarta, Matt Shadows Janji Bakal Bawakan Lagu Dear God

Musik
Kembali ke Marvel lewat Deadpool & Wolverine, Hugh Jackman Sempat Dinasihati

Kembali ke Marvel lewat Deadpool & Wolverine, Hugh Jackman Sempat Dinasihati

Film
Selamat, Millie Bobby Brown dan Jake Bongiovi Resmi Menikah

Selamat, Millie Bobby Brown dan Jake Bongiovi Resmi Menikah

Seleb
Popularitas Byeon Woo Seok Meroket, Film Soulmate Dipertimbangkan Dirilis Ulang

Popularitas Byeon Woo Seok Meroket, Film Soulmate Dipertimbangkan Dirilis Ulang

K-Wave
Rian Johnson Konfirmasi Film Ketiga Knives Out Tayang 2025

Rian Johnson Konfirmasi Film Ketiga Knives Out Tayang 2025

Film
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke