Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Kerja dari Usia 13 Tahun, Atta Halilintar: dari Terpaksa Jadi Terbiasa

Atta memilih keluar dari sekolah menengah pertama (SMP) karena keterbatasan biaya, ia kemudian bekerja membantu keluarganya yang saat itu kesulitan.

"Saya kerja dari umur 13 tahun, jadi saya punya waktu 13 tahun mengarungi sekolah hidup, coba apa saja, dari yang terpaksa sampai akhirnya terbiasa," ujar Atta Halilintar dikutip dari konten YouTube Rhoma Irama Official, Minggu (31/10/2021).

Atta tak menampik dia pernah merasa iri dengan anak-anak lain yang saat itu masih bisa sekolah tanpa memikirkan biaya.

"Mungkin kalau orang bilang iri dengan kehidupan saya, saya iri juga waktu kecil saya enggak punya waktu main sama teman, waktu belajar sama anak-anak lain," ujarnya.

Berkorban demi keluarga, Atta bersyukur Tuhan memberikannya jalan menuju kesuksesan pada usianya sekarang yang terbilang masih muda.

Atta percaya bahwa Tuhan selalu melihat jerih payah hambanya dan akan memberikan hasil pada waktu yang tepat.

"Jadi waktu itu aku sempat ngerasa 'ya Allah kok aku kayak gini masa kecilnya, aku iri sama teman sekolah bisa jajan, dijemput'," ujarnya.

Kini, kata Atta, publik lebih banyak mengetahui dirinya yang sudah sukses tanpa melihat masa lalunya yang berat.

Ia bahkan sempat ditanya oleh anak muda tentang bagimana cara mencapai kesuksesan.

Suami Aurel Hermansyah ini lantas memberikan wejangan kepada anak muda yang bertanya kepadanya.

"Aku bilang kamu masa mudanya ngapain? Nongkrong, main sama temen, nginep-nginep segala macam. Itu masalah anak muda sekarang, kalian lupa dengan fokus ke depan seperti apa," ujar Atta.

Menurut Atta, apabila menyisihkan sedikit kesenangan untuk fokus menggapai masa depan maka besar harapan mereka bisa sukses.

https://www.kompas.com/hype/read/2021/10/31/172957066/kerja-dari-usia-13-tahun-atta-halilintar-dari-terpaksa-jadi-terbiasa

Terkini Lainnya

Jujutsu Kaisen Chapter 261, Yuta Ambil Alih Tubuh Gojo

Jujutsu Kaisen Chapter 261, Yuta Ambil Alih Tubuh Gojo

Hits
Ternyata Sukses Besar, Lagu Mencintaimu Awalnya Dijual karena Bebi Romeo Pinjam Uang Anang Hermansyah

Ternyata Sukses Besar, Lagu Mencintaimu Awalnya Dijual karena Bebi Romeo Pinjam Uang Anang Hermansyah

Seleb
Ini Alasan Thariq Halilintar Yakin Menikahi Aaliyah Massaid

Ini Alasan Thariq Halilintar Yakin Menikahi Aaliyah Massaid

Seleb
Java Jazz Festival 2024, Panggung Petama Mahalini usai Menikah dan Nostalgia Ananda Badudu

Java Jazz Festival 2024, Panggung Petama Mahalini usai Menikah dan Nostalgia Ananda Badudu

Musik
Cantik dari Dalam Versi Nana Mirdad, Sehat Mental dan Olahraga

Cantik dari Dalam Versi Nana Mirdad, Sehat Mental dan Olahraga

Seleb
Alasan Pemerintah AS Gugat Live Nation untuk Dipisah dari Ticketmaster

Alasan Pemerintah AS Gugat Live Nation untuk Dipisah dari Ticketmaster

Musik
Deretan Momen Menarik Konser Avanged Sevenfold di Jakarta

Deretan Momen Menarik Konser Avanged Sevenfold di Jakarta

Musik
5 Momen Seru Konser CNBlue di Jakarta

5 Momen Seru Konser CNBlue di Jakarta

K-Wave
CNBLue Kembali ke Jakarta Setelah 7 Tahun, Boice Indonesia: Ini Kenangan Terbaik

CNBLue Kembali ke Jakarta Setelah 7 Tahun, Boice Indonesia: Ini Kenangan Terbaik

K-Wave
Thariq Halilintar Siapkan Lamaran Keluarga untuk Aaliyah Massaid

Thariq Halilintar Siapkan Lamaran Keluarga untuk Aaliyah Massaid

Seleb
Minta Penggemar Ajari Bahasa Gaul Jakarta, Jung Shin CNBlue: Cogil?

Minta Penggemar Ajari Bahasa Gaul Jakarta, Jung Shin CNBlue: Cogil?

K-Wave
18 Tahun Menikah, ini Tips Jaga Keharmonisan ala Nana Mirdad

18 Tahun Menikah, ini Tips Jaga Keharmonisan ala Nana Mirdad

Seleb
Avenged Sevenfold Tunaikan Janji Nostalgia Anak Warnet dalam Konser di Jakarta

Avenged Sevenfold Tunaikan Janji Nostalgia Anak Warnet dalam Konser di Jakarta

Musik
Pilih Indonesia Jadi Satu-satunya Negara di Asia untuk Tur, Avenged Sevenfold: Penontonnya Selalu Paling Banyak

Pilih Indonesia Jadi Satu-satunya Negara di Asia untuk Tur, Avenged Sevenfold: Penontonnya Selalu Paling Banyak

Musik
Tutup Konser di Jakarta, Min Hyuk CNBLUE : Butuh Waktu Lama Bertemu Kalian

Tutup Konser di Jakarta, Min Hyuk CNBLUE : Butuh Waktu Lama Bertemu Kalian

K-Wave
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke