Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Barang Ini Tidak Boleh Disimpan di Meja Dapur, Ini Alasannya

Kompas.com - 19/07/2023, 15:08 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Sumber The Kitchn

Blok pisau

Ilustrasi pisau dapur, blok pisau. SHUTTERSTOCK/PIXEL-SHOT Ilustrasi pisau dapur, blok pisau.
Pisau merupakan salah satu peralatan dapur yang paling sering digunakan, tapi tidak disarankan menyimpannya di meja dapur.

Selain membuat berantakan, ini juga berkaitan dengan keamanan, terutama bila rumah memiliki anak kecil, dan balok-balok pisau dapat menyimpan bakteri serta merusak mata pisaunya.

Baik Thompson maupun Konz setuju pisau harus dijauhkan dari jangkauan anak-anak dengan menyimpannya di strip magnetik yang menggantung tinggi atau di dalam laci. 

Baca juga: 6 Warna Kabinet yang Cocok untuk Meja Dapur Hitam

Produk pembersih

Produk pembersih juga menjadi barang yang tidak boleh disimpan di meja dapur. Thompson mengatakan bahan kimia pembersih dan makanan tidak boleh berdekatan.

Itu berarti hindari menyimpan persediaan pembersih di atas meja dapur. "Anda berisiko menumpahkan salah satu zat berbahaya ke makanan karena mengira itu adalah bahan makanan. Jangan ambil risiko itu," imbuh Thompson.

Thompson menyarankan menggunakan pengatur geser di bawah wastafel untuk produk pembersih agar mudah dijangkau saat membersihkan meja dapur. 

Baca juga: 8 Cara Menjaga Meja Dapur Tetap Rapi dan Bersih

Sampah lainnya

Ilustrasi meja dapur, meja dapur kayu. SHUTTERSTOCK/BRIZMAKER Ilustrasi meja dapur, meja dapur kayu.
Terakhir, barang yang tidak boleh disimpan di meja dapur adalah benda-benda kecil yang tidak seharusnya, seperti gunting, korek api, obat-obatan Anda, obat-obatan hewan peliharaan Anda, pengisi daya telepon.

Semua benda ini penting, tapi pada akhirnya akan terlihat seperti sampah di meja dapur. Thompson dan Konz menyarankan memanfaatkan laci sampah Anda atau menemukan cara lain untuk menyimpan barang-barang ini.

Thompson mengaku menyukai kotak penyimpanan  yang bisa menjadi serbaguna dan tetap terlihat bagus di meja dapur.

"Pertimbangkan menggunakannya untuk menyimpan vitamin, produk kesehatan, bahkan barang-barang sampah yang Anda gunakan setiap hari atau secara teratur," ucapnya. 

Nah, itu dia sejumlah barang yang tidak boleh disimpan di meja dapur. Jangan dilakukan ya! 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Home Appliances
4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

Do it your self
7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

Housing
4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

Decor
Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Housing
Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Pets & Garden
6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com