Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 23/06/2023, 12:40 WIB
Esra Dopita Maret

Penulis

Menurut Barb, kotoran menumpuk berlapis-lapis dan perlu dibersihkan secara berlapis-lapis. Jika kamar mandi yang indah tersembunyi di bawah terlalu banyak lapisan, cobalah pembersih uap.

Tentu saja, Anda dapat mengambil sikat gigi bekas dan melakukan olahraga kecil untuk menggosok noda dan kotoran dari nat atau melengkapi diri Anda dengan alat pembersih bermotor. 

Baca juga: 6 Cara Menjaga Pintu Kaca Shower Tetap Bersih

Mengatasi jamur dan lumut 

Ilustrasi shower, ilustrasi keran shower.Shutterstock/Grigvovan Ilustrasi shower, ilustrasi keran shower.

Ketika berbicara tentang masalah besar di kamar mandi, yaitu jamur dan lumut, pencegahan sering kali merupakan cara terbaik mengatasinya.

Choice, kelompok advokasi konsumen terkemuka di Australia, juga merekomendasikan tidak menggunakan pembersih jamur yang dibeli di toko dan memilih cuka.

Namun, jika jamur telah mengendap di nat atau silikon di sekitar shower, kemungkinan besar Anda akan kalah dalam pertempuran.

Hal ini karena jamur yang mengendap akan mengembangkan spora yang menempel pada silikon dan nat.

Setelah hal ini terjadi, akan sangat sulit membasmi jamur,  baik secara alami maupun cara lain. Anda mungkin perlu mempertimbangkan mengganti silikon dan nat.

Menjaga kamar mandi dan shower tetap bersih dan kering adalah cara terbaik menghindari penumpukan jamur dan biaya perawatan  besar di kemudian hari.    

Baca juga: Shower Vs Bathtub, Mana yang Sebaiknya Dipilih untuk Kamar Mandi?

Mengeringkan shower 

Terakhir, cara membersihkan shower adalah mengeringkannya. Ini adalah langkah penting yang tidak boleh dilewatkan.  "Kelembapan berlebihan akan meninggalkan bekas air dan dapat menyebabkan jamur," kata Barb.

Jadi, ambil alat pembersih yang terbuat dr karet atau kain lap dan seka sebanyak mungkin air yang tersisa. Saat melakukannya, perhatikan setiap titik yang mungkin terlewatkan.

Biarkan kipas angin bekerja sekitar 10-15 menit setelah mengeringkan shower untuk menghilangkan kelembapan yang tersisa.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Home Appliances
4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

Do it your self
7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

Housing
4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

Decor
Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Housing
Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Pets & Garden
6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com