Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

5 Bahan Kimia yang Perlu Dihindari dari Produk Pembersih

Kompas.com - 06/04/2022, 20:15 WIB
Abdul Haris Maulana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Hampir setiap rumah tangga pasti membutuhkan produk pembersih, mulai dari pembersih lantai, pembersih keramik kamar mandi, pembersih pakaian, dan masih banyak lagi.

Namun, ketika membeli beragam jenis produk pembersih, banyak orang tidak melihat komposisi bahan dari produk pembersih yang dibelinya.

Padahal memeriksa komposisi bahan pada produk pembersih penting dilakukan untuk bisa menghindari bahan kimia yang berbahaya.

Baca juga: Bebas Bahan Kimia, Ini 4 Bahan Alami untuk Memutihkan Pakaian

Dilansir dari Grove, Rabu (6/4/2022), berikut ini adalah lima bahan kimia perlu dihindari dari produk pembersih

Formaldehida (dan Quaternium-15)

Meskipun sebagian besar perusahaan telah berpaling dari bahan berbahaya ini, kamu masih perlu mewaspadainya.

Pembersih dengan formaldehida dapat menyebabkan rasa terbakar di mata dan hidung, batuk, mual, dan banyak lagi.

Paparan formaldehida dalam jangka panjang telah dikaitkan dengan peningkatan risiko leukemia dan masalah pernapasan lainnya.

Sementara itu, quaternium-15 adalah bahan yang ditemukan di beberapa produk perawatan rambut, melepaskan formaldehida dan harus dihindari juga.

Baca juga: 6 Cara Membuat Rumah Harum Tanpa Bahan Kimia

1,4-dioksan

Sering digunakan sebagai bahan busa, 1,4-dioksan atau dioksan telah dikaitkan dengan kanker dan diklasifikasikan oleh Environmental Protection Agency (EPA) atau Badan Perlindungan Lingkungan Amerika Serikat sebagai "kemungkinan karsinogen."

EPA telah menyatakan bahwa paparan 1,4-dioksan dapat menyebabkan iritasi mata, hidung, tenggorokan, dan kulit, dan paparan jangka panjang dapat menyebabkan efek buruk pada ginjal dan hati.

1,4-dioxane sering keluar dari produk yang mengandung polietilen, polietilen glikol, atau polioksietilen, jadi hindari bahan-bahan tersebut juga.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

5 Tanaman Dalam Ruangan yang Membuat Rumah Wangi Sepanjang Hari

5 Tanaman Dalam Ruangan yang Membuat Rumah Wangi Sepanjang Hari

Pets & Garden
Cara Menghilangkan Noda Darah dari Kasur

Cara Menghilangkan Noda Darah dari Kasur

Do it your self
5 Item Dekorasi yang Tak Lekang oleh Zaman

5 Item Dekorasi yang Tak Lekang oleh Zaman

Decor
6 Tips Menata Ruang Cuci Baju Berukuran Kecil

6 Tips Menata Ruang Cuci Baju Berukuran Kecil

Housing
6 Cara Meningkatkan Pencahayaan Alami di Dalam Rumah

6 Cara Meningkatkan Pencahayaan Alami di Dalam Rumah

Housing
Cara Membersihkan Cobek dan Ulekan Batu dengan Benar

Cara Membersihkan Cobek dan Ulekan Batu dengan Benar

Do it your self
6 Cara Membuat Kamar Tidur Kedap Suara, Bikin Istirahat Jadi Tenang

6 Cara Membuat Kamar Tidur Kedap Suara, Bikin Istirahat Jadi Tenang

Do it your self
Tips Menata Ruangan yang Paling Sering Digunakan

Tips Menata Ruangan yang Paling Sering Digunakan

Housing
Cara Membersihkan Tanaman Hias agar Tumbuh Cantik

Cara Membersihkan Tanaman Hias agar Tumbuh Cantik

Pets & Garden
5 Cara Membersihkan Wajan Stainless Steel yang Gosong

5 Cara Membersihkan Wajan Stainless Steel yang Gosong

Do it your self
Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Home Appliances
4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

Do it your self
7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

Housing
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com