Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

7 Warna Cat yang Membuat Anda Bahagia di Rumah

Kompas.com - 03/04/2022, 05:05 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

 

Dia merekomendasikan mengecat dinding ruangan dengan warna oranye di mana Anda bersosialisasi, seperti di ruang makan.

Ilustrasi ruang keluarga dengan nuansa warna kuning, ilustrasi meja nesting di ruang keluarga. SHUTTERSTOCK/PIXEL-SHOT Ilustrasi ruang keluarga dengan nuansa warna kuning, ilustrasi meja nesting di ruang keluarga.

4. Kuning

Sambut tamu di rumah Anda dengan warna paling bahagia. Untuk pintu masuk, Kerdi menyarankan untuk mengecatnya dengan warna kuning.

Baca juga: 5 Warna Cat Kamar Tidur yang Menenangkan, Bikin Tidur Nyenyak

Ia mengatakan kuning adalah warna cerah, ramah, dan optimis yang akan sangat mengundang tamu.

5. Ungu

"Ungu adalah warna spiritual dan kreatif," tutur Kerdi.

Warna ini melambangkan kemewahan dan dapat digunakan di ruang belajar, perpustakaan, atau ruang keluarga.

Ilustrasi kamar tidur dengan cat dinding warna biru, ilustrasi sandaran tempat tidur berbahan kulit.SHUTTERSTOCK/PHOTOGRAPHEE.EU Ilustrasi kamar tidur dengan cat dinding warna biru, ilustrasi sandaran tempat tidur berbahan kulit.

6. Biru

Karena nuansa damai, biru merupakan warna yang bagus untuk kamar tidur dan ruang kerja. Menurut Kerdi, biru adalah warna yang paling menenangkan dan akan memberikan getaran yang menenangkan sebelum tidur.

Baca juga: Catat, Ini 5 Warna Cat yang Harus Dihindari di Rumah

7. Hijau

Mirip dengan biru, Kerdi mengatakan bahwa hijau adalah warna yang paling santai. Warna ini juga sering digunakan untuk kamar tidur karena membantu orang beristirahat.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Cara Menanam Tanaman Herbal di Pot agar Tumbuh Subur

Pets & Garden
Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Cara Membersihkan Dispenser Air, Bebas Lumut dan Bau

Home Appliances
4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

4 Hama Serangga Penyebab Daun Kemangi Berlubang dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

3 Cara Menghilangkan Noda Stabilo dari Pakaian

Do it your self
7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

7 Cara Membasmi Lalat Buah dari Rumah

Housing
4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

4 Barang yang Seharusnya Tidak Diletakkan di Beranda Rumah

Decor
Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Cara Mengatasi Noda Air Sadah pada Pakaian

Housing
Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Cara Menanam dan Merawat Bunga Matahari di Tanah dan Pot

Pets & Garden
6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

6 Cara Menghilangkan Bau Bangkai Tikus dari Rumah

Housing
5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

5 Penyebab Daun Tanaman Anggrek Menguning dan Cara Mengatasinya

Pets & Garden
6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

6 Cara Memanfaatkan Pakaian Bekas untuk Keperluan Lain

Do it your self
7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

7 Tanaman Bunga yang Dapat Mendatangkan Kupu-kupu di Taman

Pets & Garden
9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

9 Tanaman Hias yang Dapat Ditanam di Air

Pets & Garden
7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

7 Pakaian yang Tidak Boleh Dimasukkan ke Mesin Pengering, Kenapa?

Home Appliances
7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

7 Barang Dekorasi yang Tidak Perlu Dibeli Baru

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com