Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 22/03/2022, 09:57 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Merawat tanaman berarti juga harus memperhatikan keberadaan hama. Hama tanaman dapat menimbulkan kerusakan dan bahkan tanaman mati.

Ada dua jenis pestisida yang dapat digunakan untuk membasmi hama, yakni pestisida organik atau pestisida alami dan pestisida kimia.

Pestisida organik adalah pestisida yang bahan aktifnya barasal dari tanaman, hewan dan bahan organik lainnya yang berkhasiat mengendalikan serangan hama pada tanaman.

Baca juga: Mudah, Cara Membuat Pestisida Alami dari Kulit Bawang Merah

Ilustrasi pemakaian pestisida untuk membasmi hama tanaman. freepik Ilustrasi pemakaian pestisida untuk membasmi hama tanaman.

Dikutip dari laman Cybex Kementerian Pertanian RI, Selasa (22/3/2022), pestisida organik tidak meninggalkan residu yang berbahaya pada tanaman maupun lingkungan, serta dapat dibuat dengan mudah menggunakan bahan yang murah dan peralatan yang sederhana.

Untuk mempermudah dan mempercepat proses pembuatan pestisida organik, diperlukan bantuan bakteri EM yang berasal dari pupuk organik cair.

Berikut cara membuat pestisida organik dari cuka dan bumbu dapur.

Bahan dan alat yang dibutuhkan

  • 100 ml pupuk cair organik
  • 100 ml molase
  • 100 ml alkohol 40 persen

Baca juga: Cara Membuat Pestisida dari Puntung Rokok untuk Hama Tanaman

  • 100 ml cuka makan atau cuka aren
  • 1 liter air tajin
  • Jahe, lengkuas, kencur, kunyit, temulawak, temugiring, masing-masing sebesar jempol tangan
  • 2 batang serai
  • 8 siung besar bawang putih
  • 5 siung besar bawang merah

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

4 Manfaat Hidrogen Peroksida untuk Membersihkan Rumah

4 Manfaat Hidrogen Peroksida untuk Membersihkan Rumah

Housing
6 Tanaman Hias Dalam Ruangan yang Cepat Tumbuh

6 Tanaman Hias Dalam Ruangan yang Cepat Tumbuh

Housing
6 Manfaat Baking Soda untuk Hewan Peliharaan

6 Manfaat Baking Soda untuk Hewan Peliharaan

Pets & Garden
5 Hal yang Harus Disiapkan di Dapur Sebelum Berlibur

5 Hal yang Harus Disiapkan di Dapur Sebelum Berlibur

Housing
Cara Membersihkan Kasur dengan Bahan Alami

Cara Membersihkan Kasur dengan Bahan Alami

Do it your self
Cara Membersihkan Alat Pemanggang Daging Setelah Membakar Satai

Cara Membersihkan Alat Pemanggang Daging Setelah Membakar Satai

Do it your self
6 Cara Menyimpan Rempah yang Benar agar Tetap Awet

6 Cara Menyimpan Rempah yang Benar agar Tetap Awet

Do it your self
Cara Menyimpan Daging Kurban agar Tahan Lama

Cara Menyimpan Daging Kurban agar Tahan Lama

Do it your self
Tips Menata Freezer untuk Mengurangi Kekacauan

Tips Menata Freezer untuk Mengurangi Kekacauan

Home Appliances
Tips Membersihkan Vacuum Cleaner dengan Benar

Tips Membersihkan Vacuum Cleaner dengan Benar

Do it your self
5 Kesalahan Dekorasi Kamar Tidur Menurut Desainer

5 Kesalahan Dekorasi Kamar Tidur Menurut Desainer

Decor
Cara Membersihkan Pengering Pakaian dengan Benar

Cara Membersihkan Pengering Pakaian dengan Benar

Do it your self
Cara Membersihkan Spatula Kayu dengan Mudah

Cara Membersihkan Spatula Kayu dengan Mudah

Do it your self
5 Sayuran yang Bisa Ditanam di Dalam Ruangan

5 Sayuran yang Bisa Ditanam di Dalam Ruangan

Pets & Garden
5 Warna Cat yang Membuat Dapur Terlihat Mahal

5 Warna Cat yang Membuat Dapur Terlihat Mahal

Decor
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com