Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Alasan Kucing Menatap Pemiliknya dalam Waktu yang Lama

Kompas.com - 10/11/2021, 11:47 WIB
Abdul Haris Maulana,
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Ketika berada dekat dengan kucing peliharaan, mungkin kamu pernah melihat teman berbulumu itu sedang menatap ke arahmu dalam waktu yang lama.

Hal yang demikian mungkin dapat membuatmu terusik sekaligus penasaran, mengapa kucingmu melakukannya.

Namun, perlu diketahui bahwa ada alasan tertentu dibalik seekor kucing yang menatap pemiliknya dalam waktu yang lama.

Baca juga: Berapa Usia Hidup Rata-rata Kucing Rumahan? Ini Penjelasannya

Dikutip dari kanal YouTube X SCIENCE, Rabu (10/11/2021), berikut ini alasan mengapa kucing menatap pemiliknya dalam waktu yang lama.

Ilustrasi kucing melihat dalam kondisi gelap. PIXABAY/TASUKARAN Ilustrasi kucing melihat dalam kondisi gelap.

1. Merasa terganggu atau tidak aman

Ketika kucing memandang pemiliknya dalam waktu lama, hal ini bisa menjadi salah satu bentuk bahwa dia sedang terganggu atau merasa tidak aman.

Hal ini bisa disebabkan oleh sesuatu yang berubah pada lingkungan sekitarnya, seperti perubahan tempat atau perabotan, adanya orang baru yang datang, bahkan hewan peliharaan baru yang diadopsi.

Kucing yang menatap pemiliknya dalam waktu lama bisa jadi pertanda bahwa dia tidak tahu harus bereaksi seperti apa pada situasi baru yang dihadapinya.

Baca juga: Cara Menghilangkan Bau Kencing Kucing

Dengan memandangi pemiliknya, kucing merasa pemiliknya bisa memberitahu bagaimana dia harus bereaksi.

2. Merasa bosan

Apakah kucingmu pernah memandangimu saat asyik main handphone atau menonton televisi?

 

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Membuat Perangkap Lalat Menggunakan Botol Bekas

Cara Membuat Perangkap Lalat Menggunakan Botol Bekas

Do it your self
Cara Menghilangkan Noda Makeup di Pakaian

Cara Menghilangkan Noda Makeup di Pakaian

Do it your self
Cara Memperbanyak Tanaman Lavender, Bisa dengan Stek Batang

Cara Memperbanyak Tanaman Lavender, Bisa dengan Stek Batang

Pets & Garden
Cara Mencuci Jaket Kulit dengan Benar

Cara Mencuci Jaket Kulit dengan Benar

Do it your self
Belanja Ikan Hias di Pameran Nusatic 2024, Bisa Bawa Anabul

Belanja Ikan Hias di Pameran Nusatic 2024, Bisa Bawa Anabul

Pets & Garden
Cara Membuat Kompos dari Sampah Dapur, Bisa Dilakukan di Rumah

Cara Membuat Kompos dari Sampah Dapur, Bisa Dilakukan di Rumah

Pets & Garden
Cara Membersihkan Debu di Ventilasi Udara dengan Mudah

Cara Membersihkan Debu di Ventilasi Udara dengan Mudah

Do it your self
6 Tanaman Berwarna Gelap yang Dapat Ditanam di Rumah

6 Tanaman Berwarna Gelap yang Dapat Ditanam di Rumah

Pets & Garden
6 Ide Desain Dapur yang Tak Lekang oleh Zaman

6 Ide Desain Dapur yang Tak Lekang oleh Zaman

Decor
11 Makanan yang Tidak Boleh Disimpan di Kulkas, Ini Alasannya

11 Makanan yang Tidak Boleh Disimpan di Kulkas, Ini Alasannya

Housing
Cara Menyimpan Madu agar Tetap Segar dan Tahan Lama

Cara Menyimpan Madu agar Tetap Segar dan Tahan Lama

Do it your self
4 Penyebab Air Keran Bau Tak Sedap, Apa Saja?

4 Penyebab Air Keran Bau Tak Sedap, Apa Saja?

Housing
Simak, Cara agar Lantai Kayu Tidak Dimakan Rayap

Simak, Cara agar Lantai Kayu Tidak Dimakan Rayap

Housing
7 Manfaat Menggunakan Lantai Kayu di Rumah

7 Manfaat Menggunakan Lantai Kayu di Rumah

Housing
5 Cara Membasmi Kutu Daun pada Tanaman Hias di Rumah

5 Cara Membasmi Kutu Daun pada Tanaman Hias di Rumah

Pets & Garden
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com