Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

5 Cara Memilih Pot untuk Tanaman Sukulen

Sukulen termasuk tanaman hias yang mudah ditanam dan dirawat. Tanaman sukulen sering kali ditanam dalam pot serta bisa ditempatkan di luar maupun dalam ruangan.

Mak itu, perlu memilih pot yang tempat untuk tanaman sukulen agar dapat tumbuh baik.

Dilansir dari The Succulent Sprite, Minggu (20/8/2023), berikut cara memilih pot untuk tanaman sukulen dengan tepat.

Ukuran pot untuk tanaman sukulen harus dipertimbangkan sebelum membelinya. Pot yang berukuran terlalu besar dapat membuat akar tanaman sukulen sulit mendapatkan air dan unsur hara.

Sedangkan pot yang terlalu kecil bisa menghambat pertumbuhan tanaman. Pastikan pot bisa menampung semua akar tanaman sukulen, tetapi tidak terlalu besar. 

Pilih pot yang kedalamannya sesuai

Tanaman ukulan membutuhkan ruang yang cukup untuk membantunya tetap tumbuh tegak dan memperoleh nutrisi.

Apabila pot terlalu dangkal, akar tanaman sukulen akan sulit tumbuh. Sebaliknya, pot yang terlalu dalam membuat tanaman sukulen sulit mendapatkan air.

Kedalaman pot yang sesuai untuk pertumbuhan tanaman sukulen antara 10-15 sentimeter. 

Pilih pot dari bahan berpori

Cara memilih pot untuk tanaman sukulen lainnya adalah mempertimbangkan bahan pot. Sebaiknya, memilih pot dengan bahan berpori sehingga bisa menjaga kelembapan media tanam dan membuat tanaman sukulen sirkulasi udara lancar. 

Gunakan pot yang berlubang di bagian bawahnya

Pot untuk tanaman sukulen harus memiliki lubang di bagian bawahnya agar proses drainase berjalan lancar. Dengan demikian, air tidak tergenang di bawah tanaman sukulen yang bisa membuat akarnya membusuk. 

Pilih pot dengan bukaan lebar

Sebaiknya, pilih pot untuk tanaman sukulen yang bagian atasnya terbuka lebar agar penyiraman dan repotting (pemidahan pot tanaman) lebih mudah dilakukan.

Selain itu, bagian atas pot tanaman yang lebar memudahkan udara menjangkau area tanaman serta membuat tanaman sukulen tumbuh maksimal dan indah.

https://www.kompas.com/homey/read/2023/08/20/194900876/5-cara-memilih-pot-untuk-tanaman-sukulen

Terkini Lainnya

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Cara Membersihkan Food Processor agar Kembali Kinclong

Home Appliances
6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

6 Varietas Aglonema yang Cocok di Kebun dan Ruangan

Pets & Garden
Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Mudah, Begini Cara Membuat Sabun Cuci Baju di Rumah

Do it your self
Cara Membersihkan Dinding Dapur yang Dicat

Cara Membersihkan Dinding Dapur yang Dicat

Do it your self
5 Pengharum Ruangan Alami, Bikin Rumah Lebih Segar

5 Pengharum Ruangan Alami, Bikin Rumah Lebih Segar

Housing
7 Inspirasi Gorden Kamar Tidur yang Estetik dan Fungsional

7 Inspirasi Gorden Kamar Tidur yang Estetik dan Fungsional

Decor
6 Kegunaan Minyak Zaitun untuk Membersihkan Rumah

6 Kegunaan Minyak Zaitun untuk Membersihkan Rumah

Do it your self
6 Ide Kamar Cantik untuk Anak Perempuan

6 Ide Kamar Cantik untuk Anak Perempuan

Decor
3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau dan Cara mengatasinya

3 Penyebab Mesin Pencuci Piring Berbau dan Cara mengatasinya

Home Appliances
Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Cara Menghilangkan Stiker di Kaca Jendela, Bisa Pakai Cuka

Do it your self
Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Mudah, Cara Memperbanyak Tanaman Hias Lidah Mertua

Pets & Garden
5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

5 Barang Kamar Tidur yang Sebaiknya Dibeli Bekas

Housing
Mesin Cuci Bukaan Depan Vs Mesin Cuci Bukaan Atas, Mana yang Terbaik?

Mesin Cuci Bukaan Depan Vs Mesin Cuci Bukaan Atas, Mana yang Terbaik?

Home Appliances
7 Perawatan Kulkas yang Dapat Menurunkan Tagihan Listrik

7 Perawatan Kulkas yang Dapat Menurunkan Tagihan Listrik

Home Appliances
5 Cara Merawat Sepatu Kulit agar Tetap Berkilau dan Awet

5 Cara Merawat Sepatu Kulit agar Tetap Berkilau dan Awet

Do it your self
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke