Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

[POPULER GLOBAL] Warga Iran Ditembak karena Piala Dunia | Penumpang Gelap Kapal Tanker Dipulangkan

Kompas.com - 02/12/2022, 05:29 WIB
Irawan Sapto Adhi

Penulis

Dalam buletin pagi dari Ukraina, Juru Bicara Staf Umum Angkatan Bersenjata Ukraina Alexander Stupun mengatakan Ukraina menjadi sasaran sejumlah serangan rudal dari pesawat dan artileri, termasuk di Kivsharivka di Kharkiv dan Sloviansk di Donetsk.

Baca selengkapnya di sini

Baca juga: [POPULER GLOBAL] AS Hapus Lambang Bendera Iran | Demo Covid di China

4. Sempat Bersitegang, Elon Musk Diajak CEO Apple Keliling Kantornya

Elon Musk pada hari Rabu (30/11/2022) mengatakan dia telah bertemu dengan CEO Apple Tim Cook.

Ini terjadi hanya dua hari setelah Musk mengeklaim perusahaan teknologi itu mengancam akan menarik Twitter dari toko aplikasinya.

Dalam tweet sore hari, Musk berterima kasih kepada Cook karena telah membawanya berkeliling ke kantor pusat Apple di Cupertino, California.

Baca selengkapnya di sini

5. Terungkap, Pemimpin ISIS Ledakkan Diri saat Dikepung Milisi Suriah

Pemimpin ISIS Abu al-Hassan al-Hashemi al-Quraishi yang terbunuh pada pertengahan Oktober di Suriah meledakkan dirinya setelah dia dan para pengawalnya dikepung oleh milisi lokal di Kota Jasem.

Hal tersebut diungkapkan oleh beberapa milisi yang terlibat dalam persitiwa tersebut.

Pada Rabu (30/11/2022), militer AS mengatakan bahwa Quraishi tewas dalam operasi yang dilakukan oleh pasukan pemberontak dari Tentara Pembebasan Suriah (FSA) di Provinsi Deraa di Suriah selatan.

Baca selengkapnya di sini

Baca juga: [POPULER GLOBAL] Dililit Piton, Bocah 5 Tahun Selamat | PM Baru Malaysia Sanjung Indonesia

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com