Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Netanyahu Kunjungi Gaza, PM Israel Pertama yang Melakukannya dalam 2 Dekade

Netanyahu menyambangi Pasukan Pertahanan Israel (IDF) yang ditempatkan di sana dan diperlihatkan terowongan bawah tanah Hamas.

"Kami melanjutkannya sampai akhir, sampai kemenangan,” kata Netanyahu, dikutip dari Jerusalem Post. Ia berjanji melanjutkan perang sampai mengusir Hamas dari Gaza.

“Tak ada yang akan menghentikan kami. Kami yakin mempunyai kekuatan, kemauan, dan tekad untuk mencapai semua tujuan perang, dan kami akan melakukannya,” lanjut pria berusia 74 tahun itu.

Kunjungan Netanyahu ke Gaza terjadi di tengah empat hari gencatan senjata dalam perang Israel-Hamas.

Kesepakatan yang dijalankan sebagai imbalan pembebasan 50 sandera ini akan berakhir pada Senin (27/11/2023) tengah malam jika tidak diperpanjang.

Namun, IDF tetap di Gaza agar tidak kehilangan medan pertempuran dan Netanyahu berjanji semua sandera akan dibebaskan.

  • Hamas Bebaskan Abigail, Anak 4 Tahun yang Kedua Orangtuanya Tewas di Israel
  • Sempat Ditunda, Hamas Bebaskan 13 Warga Israel dan 4 Tawanan Thailand
  • WHO Klaim Tak Punya Informasi Terkait Direktur RS Al Shifa yang Ditahan Israel

“Kami akan melakukan segala upaya untuk membebaskan orang-orang kami yang ditawan, dan pada akhirnya akan memulangkan mereka semua,” ujar Netanyahu sambil berdiri bersama tentara, dengan mengenakan helm dan jaket antipeluru.

“Kami memiliki tiga tujuan dalam perang ini, yaitu melenyapkan Hamas, memulangkan semua orang kami yang ditawan, dan memastikan Gaza tidak lagi menjadi ancaman bagi negara Israel," pungkas PM Israel tersebut.

https://www.kompas.com/global/read/2023/11/27/093300370/netanyahu-kunjungi-gaza-pm-israel-pertama-yang-melakukannya-dalam-2

Terkini Lainnya

Jago Mengetik Cepat Pakai Hidung, Pria Ini Pecahkan Rekor Dunia

Jago Mengetik Cepat Pakai Hidung, Pria Ini Pecahkan Rekor Dunia

Global
Para Penyintas Serangan 7 Oktober Menuntut Kelompok Pro-Palestina di AS

Para Penyintas Serangan 7 Oktober Menuntut Kelompok Pro-Palestina di AS

Global
Korea Utara Kirim 600 Balon Sampah Lagi ke Korea Selatan, Apa Saja Isinya?

Korea Utara Kirim 600 Balon Sampah Lagi ke Korea Selatan, Apa Saja Isinya?

Global
Rangkuman Hari Ke-829 Serangan Rusia ke Ukraina: Zelensky Temui Prabowo | Italia Beda Sikap dengan AS-Jerman

Rangkuman Hari Ke-829 Serangan Rusia ke Ukraina: Zelensky Temui Prabowo | Italia Beda Sikap dengan AS-Jerman

Global
Mayoritas 'Exit Poll' Isyaratkan Partai Modi Menangi Pemilu India 2024

Mayoritas "Exit Poll" Isyaratkan Partai Modi Menangi Pemilu India 2024

Global
Bertemu Prabowo di Singapura, Zelensky Minta Dukungan dan Bilang Siap Perbanyak Pasok Produk Pertanian

Bertemu Prabowo di Singapura, Zelensky Minta Dukungan dan Bilang Siap Perbanyak Pasok Produk Pertanian

Global
Pentingnya Israel-Hamas Sepakati Usulan Gencatan Senjata Gaza yang Diumumkan Biden...

Pentingnya Israel-Hamas Sepakati Usulan Gencatan Senjata Gaza yang Diumumkan Biden...

Global
Menteri-menteri Israel Ancam Mundur Usai Biden Umumkan Usulan Gencatan Senjata Baru

Menteri-menteri Israel Ancam Mundur Usai Biden Umumkan Usulan Gencatan Senjata Baru

Global
Saat China Berhasil Daratkan Chang'e-6 di Sisi Jauh Bulan...

Saat China Berhasil Daratkan Chang'e-6 di Sisi Jauh Bulan...

Global
[UNIK GLOBAL] Penjual Sotong Mirip Keanu Reeves | Sosok 'Influencer Tuhan'

[UNIK GLOBAL] Penjual Sotong Mirip Keanu Reeves | Sosok "Influencer Tuhan"

Global
Korea Utara Kembali Terbangkan Balon Berisi Sampah ke Korea Selatan

Korea Utara Kembali Terbangkan Balon Berisi Sampah ke Korea Selatan

Global
Mengenal Apa Itu All Eyes on Rafah dan Artinya

Mengenal Apa Itu All Eyes on Rafah dan Artinya

Global
Trump Kini Berstatus Terpidana, Apakah Masih Bisa Maju ke Pilpres AS 2024?

Trump Kini Berstatus Terpidana, Apakah Masih Bisa Maju ke Pilpres AS 2024?

Global
Hezbollah Balas Serangan Israel dengan Drone Peledak

Hezbollah Balas Serangan Israel dengan Drone Peledak

Global
Estonia Tak Punya Rencana B Jika Ukraina Jatuh

Estonia Tak Punya Rencana B Jika Ukraina Jatuh

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke