Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Bobol Fasilitas Latihan Militer Korsel, Pembelot Coba Kembali ke Korut

SEOUL, KOMPAS.com – Seorang pembelot yang mencoba kembali ke Korea Utara (Korut) berhasil ditangkap.

Penangkapan pembelot tersebut dilaporkan oleh kepolisian Korea Selatan (Korsel) pada Minggu (20/9/2020).

Dilansir dari Reuters via The Straits Times, pembelot tersebut melarikan diri dari Korut ke Korsel pada 2018.

Dia diduga membobol fasilitas latihan militer Korsel di kota perbatasan Cheorwon pada Kamis (17/9/2020) agar dapat kembali ke Korut.

"Pria itu sedang dalam penyelidikan polisi. Kami mencari detail mengapa dia mencoba melintasi perbatasan," kata seorang petugas polisi melalui sambungan telepon.

Kendati demikian, petugas kepolisian tersebut tidak memerinci kapan pembelot tersebut berhasil ditangkap.

Pada Juli, seorang pembelot berusia 24 tahun dilaporkan kembali ke Korut.

Dia kembali ke Korut dengan cara melewati selokan drainase dan berenang melintasi Sungai Han ke utara.

Cara dia kembali ke Korut persis seperti cara dia kabur dari negara tersebut pada 2017.

Pelarian pembelot secara ilegal tersebut membuat otoritas Korsel melakukan penyelidikan terhadap unit militer yang bertanggung jawab.

https://www.kompas.com/global/read/2020/09/20/121606170/bobol-fasilitas-latihan-militer-korsel-pembelot-coba-kembali-ke-korut

Terkini Lainnya

Hamas Tuntut Gencatan Senjata Abadi, Israel: Itu Menghambat Proses Negosiasi

Hamas Tuntut Gencatan Senjata Abadi, Israel: Itu Menghambat Proses Negosiasi

Global
Makna di Balik Lagu Pop Propaganda Korea Utara yang Ternyata banyak Disukai Pengguna TikTok

Makna di Balik Lagu Pop Propaganda Korea Utara yang Ternyata banyak Disukai Pengguna TikTok

Global
Rangkuman Hari Ke-801 Serangan Rusia ke Ukraina: Rusia Resmi Buru Zelensky | Ukraina Tembak Sukhoi Su-25

Rangkuman Hari Ke-801 Serangan Rusia ke Ukraina: Rusia Resmi Buru Zelensky | Ukraina Tembak Sukhoi Su-25

Global
China Luncurkan Chang'e-6 ke Sisi Jauh Bulan, Ini Misinya

China Luncurkan Chang'e-6 ke Sisi Jauh Bulan, Ini Misinya

Global
Rangkuman Terjadinya Protes Pro-Palestina oleh Mahasiswa di 8 Negara

Rangkuman Terjadinya Protes Pro-Palestina oleh Mahasiswa di 8 Negara

Global
Rusia Masukkan Presiden Zelensky ke Dalam Daftar Orang yang Diburu

Rusia Masukkan Presiden Zelensky ke Dalam Daftar Orang yang Diburu

Global
[UNIK GLOBAL] Viral Pria India Nikahi Ibu Mertua | Galon Air Jadi Simbol Baru Protes Pro-Palestina

[UNIK GLOBAL] Viral Pria India Nikahi Ibu Mertua | Galon Air Jadi Simbol Baru Protes Pro-Palestina

Global
Rusia Jatuhkan 4 Rudal Jarak Jauh ATACMS Buatan AS yang Ditembakkan Ukraina

Rusia Jatuhkan 4 Rudal Jarak Jauh ATACMS Buatan AS yang Ditembakkan Ukraina

Global
Kelompok Bersenjata di Gaza Rampok Bank Palestina Rp 1,12 Triliun

Kelompok Bersenjata di Gaza Rampok Bank Palestina Rp 1,12 Triliun

Global
Pembicaraan Gencatan Senjata Gaza Dilanjutkan di Mesir

Pembicaraan Gencatan Senjata Gaza Dilanjutkan di Mesir

Global
Penembakan di Dekat Paris, 1 Tewas dan Melukai 6 Orang

Penembakan di Dekat Paris, 1 Tewas dan Melukai 6 Orang

Global
Populasi Menurun, Nyaris 4 Juta Rumah Kosong di Jepang

Populasi Menurun, Nyaris 4 Juta Rumah Kosong di Jepang

Global
Zebra Kabur di Jalan Raya AS, Penunggang Rodeo Datang Menyelamatkan

Zebra Kabur di Jalan Raya AS, Penunggang Rodeo Datang Menyelamatkan

Global
Pemukim Yahudi Kembali Rebut Tanah di Tepi Barat

Pemukim Yahudi Kembali Rebut Tanah di Tepi Barat

Global
Warga Thailand Pakai Boneka Doraemon dalam Ritual Panggil Hujan, Kok Bisa?

Warga Thailand Pakai Boneka Doraemon dalam Ritual Panggil Hujan, Kok Bisa?

Global
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke