Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Beasiswa S1-S3 Gratis ke Hongaria, Tanpa Syarat IPK dan Batas Usia

Kompas.com - 02/11/2023, 07:48 WIB
Mahar Prastiwi,
Dian Ihsan

Tim Redaksi

2. Berusia minimal 18 tahun.

3. Memenuhi syarat kemampuan yang ditetapkan oleh perguruan tinggi di Hongaria.

Sedangkan dokumen yang diperlukan untuk mendaftar beasiswa ini adalah sebagai berikut:

  • Motivation Letter
  • Sertifikat bahasa IELTS minimal 5.5, atau TOEFL iBT minimal 87.
  • Ijazah dan transkrip nilai serta terjemahannya.
  • Surat kesehatan
  • KTP atau salinan paspor
  • Statement for Application
  • Research plan, dua surat rekomendasi, statement of the supervisor (khusus mahasiswa yang mendaftar beasiswa S3).
  • Portofolio (untuk Jurusan Seni).

Mengacu pada pendaftaran tahun lalu, berikut timeline pendaftaran beasiswa Stipendium Hungaricum:

  • Pendaftaran: November-Januari
  • Seleksi tahap 1 (pemeriksaan teknis dan proses nominasi): Februari
  • Submit statement of the supervisor (S3): pertengahan Maret
  • Seleksi tahap 2 (prosedur pemeriksaan institusional): Maret-Mei
  • Menyerahkan surat kesehatan: April
  • Pengumuman hasil seleksi: akhir Juni hingga pertengahan Juli
  • Proses aplikasi Visa: Juli hingga Agustus
  • Pemberangkatan ke Hongaria: September.

Baca juga: Universitas Terbuka Akan Buka 8 Prodi Baru S1 dan S2, Ada DKV

Informasi mengenai beasiswa Stipendium Hungaricum bisa dibaca di laman resminya https://stipendiumhungaricum.hu/.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com