Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Medio by KG Media
Siniar KG Media

Saat ini, aktivitas mendengarkan siniar (podcast) menjadi aktivitas ke-4 terfavorit dengan dominasi pendengar usia 18-35 tahun. Topik spesifik serta kontrol waktu dan tempat di tangan pendengar, memungkinkan pendengar untuk melakukan beberapa aktivitas sekaligus, menjadi nilai tambah dibanding medium lain.

Medio yang merupakan jaringan KG Media, hadir memberikan nilai tambah bagi ranah edukasi melalui konten audio yang berkualitas, yang dapat didengarkan kapan pun dan di mana pun. Kami akan membahas lebih mendalam setiap episode dari channel siniar yang belum terbahas pada episode tersebut.

Info dan kolaborasi: podcast@kgmedia.id

Serba-Serbi Perbedaan Sekolah Swasta dan Negeri

Kompas.com - 11/10/2022, 11:51 WIB
Anda bisa menjadi kolumnis !
Kriteria (salah satu): akademisi, pekerja profesional atau praktisi di bidangnya, pengamat atau pemerhati isu-isu strategis, ahli/pakar di bidang tertentu, budayawan/seniman, aktivis organisasi nonpemerintah, tokoh masyarakat, pekerja di institusi pemerintah maupun swasta, mahasiswa S2 dan S3. Cara daftar baca di sini

4. Cara Pergaulan

Sekolah swasta yang memiliki latar belakang sekolah agama, tentu akan memengaruhi pergaulan murid yang homogen dibandingkan murid di sekolah negeri.

Baca juga: Bangun Pola Asuh Ramah Anak, Hindari Main Tangan

Di sekolah negeri berisi dari berbagai macam murid yang memiliki perbedaan agama, ras, dan suku. Hal ini akan memberikan pemahaman kepada murid untuk toleransi.

5. Cara Belajar

Di sekolah negeri, murid cenderung memiliki kesempatan sedikit untuk menyuarakan pendapat karena saat pembelajaran, guru harus menghadapi banyak murid dengan waktu terbatas.

Sedangkan di sekolah swasta, kebanyakan murid bisa leluasa menyuarakan opini yang mereka punya saat kegiatan belajar-mengajar. Ini dikarenakan jumlah murid terbatas, membuat guru dapat menaruh atensi lebih banyak ke para murid.

6. Kurikulum

Saat menyelami beberapa perbedaan antara sekolah negeri dan swasta, kurikulum adalah salah satu hal yang dapat dikatakan sangat berbeda dari sekolah negeri.

Baca juga: Waspada Musim Hujan, DBD Menghantui

Kurikulum di sekolah swasta bisa menjadi sangat berbeda jika sekolah tersebut berlatar belakang agama, contohnya agama Islam. Sekolah akan menambahkan kurikulum Al-Qur’an kepada peserta didik dan kurikulum tersebut bisa menjadi wajib tergantung peraturan sekolah.

Simak obrolan seru Anya dan Banni dalam siniar Kosan HAI bertajuk “Adu Sekolah! Swasta VS Negeri” untuk mendengar pengalaman mereka bersekolah di tempat berbeda dan mendapat keseruan yang berbeda pula.

Ikuti juga siniarnya hanya di Spotify agar kamu tidak tertinggal obrolan menarik lainnya dari Anya dan Banni, atau ketuk tautan berikut https://spoti.fi/3RFecw9.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com