Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

CEK FAKTA: Kaesang Bertanya, Apa Ada Warga yang Ditangkap karena Hina Jokowi

Kompas.com - 01/12/2023, 10:01 WIB
Tim Cek Fakta

Penulis

KOMPAS.com - Ketua Umum Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Kaesang Pangerap mempertanyakan apakah pernah ada warga yang ditangkap karena menghina Presiden Joko Widodo.

Seperti diberitakan Kompas.com, hal itu disampaikan Kaesang saat menjawab pertanyaan awak media soal pernyataan Ketua Umum PDI-P Megawati Soekarnoputri yang menyebut penguasa saat ini bertindak seperti Orde Baru.

"Ya kita... Yang penguasa itu siapa dulu? Definisi penguasa itu siapa? Siapa? Nah (Jokowi). Dengan? Dengan Pak Ma'ruf. Di mana...," ujar Kaesang saat konferensi pers seusai acara silaturahmi dengan Forum Komunitas Pengemudi Nusantara di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, Rabu (29/11/2023)

"Teman-teman semua saya katakan, di medsos, ngomong sesuatu menghina Pak Presiden ditangkap enggak?," kata anak bungsu Presiden Jokowi ini.

Mendengar pertanyaan tersebut, salah seorang pengemudi yang berdiri di belakang Kaesang menjawab, "ditangkap".

Kaesang lantas menengok ke belakang. Sementara, Sekretaris Jenderal PSI Raja Juli Antoni justru menjawab, "tidak".

Kaesang kemudian mengakui bahwa memang betul ada yang pernah ditangkap. Namun, menurut Kaesang, orang tersebut ditangkap karena menghina Jokowi secara berlebihan.

Lantas apakah benar ada warga yang ditangkap karena menghina Jokowi? Berikut penelusuran Kompas.com:

1. RT ditangkap karena dianggap hujat Jokowi

Polres Rokan Hulu, Riau, menangkap seorang pria berinisial RT pada Februari 2023 karena menghina Jokowi melalui video di media sosial.

Dalam video berdurasi 19 detik tersebut, RT dianggap menghina Jokowi dengan perkataan tidak pantas. Ia juga meminta Jokowi untuk menggusur perusahaan PT PTPN V di Provinsi Riau.

Karena masih dibawah umur, polisi kemudian meminta anak tersebut membuat surat pernyataan agar tidak mengulangi hal serupa.

Selengkapnya baca di sini.

2. AB ditangkap karena hina Jokowi dan kritik penanganan Covid-19

Direktorat Tindak Pidana Siber Bareskrim Polri menangkap AB, warga Cipinang, Jakarta Timur pada 2020 karena dianggap menghina Jokowi melalui sebuah video di media sosial.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

[HOAKS] Timnas Sepak Bola Indonesia Resmi Lolos Olimpiade Paris 2024

[HOAKS] Timnas Sepak Bola Indonesia Resmi Lolos Olimpiade Paris 2024

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Konten Satire Perlihatkan Wajah Hawa Mirip Taylor Swift

INFOGRAFIK: Konten Satire Perlihatkan Wajah Hawa Mirip Taylor Swift

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Hoaks Foto Perlihatkan McDonald's Terbengkalai, Simak Penjelasannya

INFOGRAFIK: Hoaks Foto Perlihatkan McDonald's Terbengkalai, Simak Penjelasannya

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Video Tsunami di Jepang pada 2011, Bukan 2024

[KLARIFIKASI] Video Tsunami di Jepang pada 2011, Bukan 2024

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Video Perkelahian Antarpekerja Berlokasi di Afrika Barat

[KLARIFIKASI] Video Perkelahian Antarpekerja Berlokasi di Afrika Barat

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Prabowo Tawarkan Bantuan melalui WhatsApp

[HOAKS] Prabowo Tawarkan Bantuan melalui WhatsApp

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Foto Rihanna Hadiri Met Gala 2024

[HOAKS] Foto Rihanna Hadiri Met Gala 2024

Hoaks atau Fakta
[HOAKS] Wasit Terbukti Curang, Laga Indonesia Vs Guinea Diulang

[HOAKS] Wasit Terbukti Curang, Laga Indonesia Vs Guinea Diulang

Hoaks atau Fakta
[KLARIFIKASI] Foto Venus Dibuat Pakai Bahasa Pemrograman dan Photoshop

[KLARIFIKASI] Foto Venus Dibuat Pakai Bahasa Pemrograman dan Photoshop

Hoaks atau Fakta
[VIDEO] Hoaks! FIFA Angkat Bicara soal Wasit VAR Indonesia Vs Uzbekistan

[VIDEO] Hoaks! FIFA Angkat Bicara soal Wasit VAR Indonesia Vs Uzbekistan

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Bisakah DPR Menolak Pindah ke IKN dan Tetap Berkedudukan di Jakarta?

INFOGRAFIK: Bisakah DPR Menolak Pindah ke IKN dan Tetap Berkedudukan di Jakarta?

Hoaks atau Fakta
INFOGRAFIK: Tidak Benar 'Time' Tampilkan Donald Trump Bertanduk di Sampul Majalah

INFOGRAFIK: Tidak Benar "Time" Tampilkan Donald Trump Bertanduk di Sampul Majalah

Hoaks atau Fakta
[VIDEO] Benarkah Ada Fenomena Bulan Kembar di Pegunungan Arfak?

[VIDEO] Benarkah Ada Fenomena Bulan Kembar di Pegunungan Arfak?

Hoaks atau Fakta
Fakta Vaksin AstraZeneca: Efektivitas, Keamanan, dan Penggunaan di Indonesia

Fakta Vaksin AstraZeneca: Efektivitas, Keamanan, dan Penggunaan di Indonesia

Data dan Fakta
Pemberantasan Wabah Cacar, dari Teknik Kuno hingga Penemuan Vaksin

Pemberantasan Wabah Cacar, dari Teknik Kuno hingga Penemuan Vaksin

Sejarah dan Fakta
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com