Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Daerah yang Berlakukan Pembatasan Jalan Saat Malam Tahun Baru, Mana Saja?

Kompas.com - 31/12/2020, 19:30 WIB
Nur Rohmi Aida,
Sari Hardiyanto

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Sejumlah pembatasan terkait perayaan malam pergantian tahun terus didengungkan sejumlah daerah.

Selain larangan pelaksanaan perayaan tahun baru, sejumlah daerah pun memberlakukan pembatasan akses jalan saat malam tahun baru.

Hal itu dilakukan salah satunya guna mencegah kerumunan saat malam pergantian tahun. Terlebih pandemi belum berakhir, dan kasus corona dari hari ke hari semakin bertambah.

Baca juga: 10 Daerah yang Melarang Perayaan Tahun Baru 2021, Mana Saja?

Berikut ini sejumlah wilayah yang melakukan pembatasan akses jalan:

1. Jakarta

Mengutip Kompas.com (31/12/2020) Ditlantas Polda Metro Jaya Kombes Pol Sambodo Purnomo Yogo mengatakan ada 11 titik akses Jakarta yang dijaga ketat pada Kamis (31/12/2020) pukul 20.00 WIB hingga Jumat (1/1/2021) pukul 01.00 WIB.

Penyekatan 11 titik itu, yakni:

  1. Ring Road Tegal Alur
  2. Wilayah UI perbatasan Jakarta-Depok
  3. Jalan Raya Bogor
  4. Perempatan Pasar Jumat perbatasan Jakarta-Tangerang
  5. Joglo
  6. Kembangan
  7. Kalimalang
  8. Kawasan Panasonic Jalan Raya Bogor
  9. Depok Polsek Batu Ceper
  10. Perbatasan Bekasi
  11. Wilayah Jakarta Timur.

"Penyekatan kita akan laksanakan filterisasi, penyaringan artinya bukan menutup kota Jakarta, tapi kita tutup dari konvoi dan orang-orang yang diperkirakan akan Tahun Baru di Jakarta," ucap Sambodo.

Ia menambahkan patroli juga akan dilakukan untuk mencegah kerumunan.

Perayaan tahun baru di Jakarta yang biasanya digelar sepanjang jalan Sudirman-Thamrin juga akan ditutup mulai 31 Desember 2020 pukul 20.00 WIB hingga 03.00 WIB.

Baca juga: Simak, Berikut Jadwal Lengkap Cuti Bersama Desember 2020

2. Surabaya

Pelaksana Tugas (Plt) Wali Kota Surabaya, Whisnu Sakti Buana mengatakan akan ada filterisasi di 8 titik batas kota.

Nantinya di titik tersebut akan disiapkan 10 tempat swab hunter.

Mengutip Kompas.com, Rabu (30/12/2020) 8 titik pos pengawasan itu tersebar di beberapa wilayah perbatasan Kota Surabaya seperti di Kecamatan Pakal, Terminal Benowo, Wiyung, Lakarsantri, Karang Pilang, Bundaran Waru (Cito), Gunung Anyar (Merr) dan Jembatan Suramadu.

Baca juga: Melihat Fenomena Halo Matahari di Surabaya, Apa yang Terjadi?

Pembatasan ini berlaku mulai pukul 17.00 WIB.

Penyekatan juga akan dilakukan di perbatasan pintu masuk kota Surabaya.

Bisa dipastikan, kepolisian akan memutar balik warga luar kota jika tidak memiliki kepentingan yang mendesak ke Surabaya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Konsumsi Vitamin C Berlebihan Bisa Sebabkan Batu Ginjal, Ketahui Batas Amannya

Konsumsi Vitamin C Berlebihan Bisa Sebabkan Batu Ginjal, Ketahui Batas Amannya

Tren
Melestarikan Zimbabwe Raya

Melestarikan Zimbabwe Raya

Tren
Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 5-6 Mei 2024

Prakiraan BMKG: Wilayah Berpotensi Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 5-6 Mei 2024

Tren
[POPULER TREN] Kronologi dan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis | Peluang Indonesia vs Guinea

[POPULER TREN] Kronologi dan Motif Suami Mutilasi Istri di Ciamis | Peluang Indonesia vs Guinea

Tren
5 Kasus Pembunuhan Mutilasi yang Jadi Sorotan Dunia

5 Kasus Pembunuhan Mutilasi yang Jadi Sorotan Dunia

Tren
Daftar Terbaru Kereta Ekonomi New Generation dan Stainless Steel New Generation, Terbaru KA Lodaya

Daftar Terbaru Kereta Ekonomi New Generation dan Stainless Steel New Generation, Terbaru KA Lodaya

Tren
Daftar Sekolah Kedinasan yang Buka Pendaftaran pada Mei 2024, Lulus Bisa Jadi PNS

Daftar Sekolah Kedinasan yang Buka Pendaftaran pada Mei 2024, Lulus Bisa Jadi PNS

Tren
Sering Dikira Sama, Apa Perbedaan Psikolog dan Psikiater?

Sering Dikira Sama, Apa Perbedaan Psikolog dan Psikiater?

Tren
Benarkah Kucing Lebih Menyukai Manusia yang Tidak Menyukai Mereka?

Benarkah Kucing Lebih Menyukai Manusia yang Tidak Menyukai Mereka?

Tren
Banjir di Sulawesi Selatan, 14 Orang Meninggal dan Ribuan Korban Mengungsi

Banjir di Sulawesi Selatan, 14 Orang Meninggal dan Ribuan Korban Mengungsi

Tren
Buah-buahan yang Aman Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Buah-buahan yang Aman Dikonsumsi Anjing Peliharaan, Apa Saja?

Tren
BPOM Rilis Daftar Suplemen dan Obat Tradisional Mengandung Bahan Berbahaya, Ini Rinciannya

BPOM Rilis Daftar Suplemen dan Obat Tradisional Mengandung Bahan Berbahaya, Ini Rinciannya

Tren
Arkeolog Temukan Vila Kaisar Pertama Romawi, Terkubur di Bawah Abu Vulkanik Vesuvius

Arkeolog Temukan Vila Kaisar Pertama Romawi, Terkubur di Bawah Abu Vulkanik Vesuvius

Tren
Kapan Seseorang Perlu ke Psikiater? Kenali Tanda-tandanya Berikut Ini

Kapan Seseorang Perlu ke Psikiater? Kenali Tanda-tandanya Berikut Ini

Tren
Suhu Panas Melanda Indonesia, 20 Wilayah Ini Masih Berpotensi Diguyur Hujan Sedang-Lebat

Suhu Panas Melanda Indonesia, 20 Wilayah Ini Masih Berpotensi Diguyur Hujan Sedang-Lebat

Tren
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com