Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Anggota Tata Surya, Apa Sajakah Itu?

Kompas.com - 16/05/2024, 08:00 WIB
Vanya Karunia Mulia Putri

Penulis

KOMPAS.com - Tata surya adalah kumpulan benda langit yang terdiri dari Matahari, planet, serta obyek lainnya.

Menurut Viyanti dalam buku Matahari (2023), tata surya adalah benda-benda langit yang berkumpul akibat gaya gravitasi Matahari yang sangat besar.

Berikut ini yang bukan termasuk ke dalam anggota tata surya adalah ...

A. Merkurius, Venus, Bumi, dan Mars
B. Bumi, Bulan, asteroid, dan komet
C. Asteroid, komet, dan meteoroid
D. Bintang, Bimasakti, dan Andomeda.

Jawaban yang tepat adalah opsi D. Tata surya adalah kumpulan benda bintang yang mengorbit satu bintang besar bernama Matahari.

Baca juga: Mengenal Anggota Tata Surya, dari yang Terbesar sampai yang Terkecil

Jadi, berikut ini yang bukan termasuk ke dalam anggota tata surya adalah bintang, Bima Sakti, dan Andromeda.

Untuk mengetahui apa saja anggota tata surya, simak penjelasannya di bawah ini!

Anggota tata surya

Matahari menjadi salah satu anggota tata surya yang paling besar dan kuat. Hampir semua anggota tata surya lainnya, bergerak dan mengorbit pada Matahari.

Tuliskan anggota tata surya

Dikutip dari buku Teori Ilmu Kealaman Dasar (2020) oleh Darmawan Harefa, anggota tata surya mencakup Matahari, planet, satelit, komet, meteor, serta asteroid.

Baca juga: Perbedaan Planet Dalam dan Luar di Tata Surya

Perlu diketahui bahwa semua planet akan berevolusi (mengelilingi Matahari) pada lintasan orbit berbentuk elips.

Berikut penjelasan singkat soal anggota tata surya:

  • Matahari 

Adalah anggota tata surya yang paling besar. Diperkirakan sekitar 98 persen massa tata surya berkumpul pada bintang raksasa ini.

Selain sebagai pusat peredaran, Matahari juga menjadi sumber tenaga di sistem tata surya, termasuk planet Bumi.

  • Planet 

Merupakan benda langit berwarna gelap yang tidak memiliki cahayanya sendiri. Planet bergerak mengorbit pada lintasan dengan kecepatan tertentu.

Baca juga: Satelit Alami di Tata Surya

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Motivasi Belajar Berdasarkan Sifatnya

Motivasi Belajar Berdasarkan Sifatnya

Skola
Mengenal Sel dan Mikroskop

Mengenal Sel dan Mikroskop

Skola
Bagaimana Merencanakan Produk Kreatif?

Bagaimana Merencanakan Produk Kreatif?

Skola
Persiapan Modifikasi Produk Olahan Pangan dan Nonpangan

Persiapan Modifikasi Produk Olahan Pangan dan Nonpangan

Skola
Mengenal Serealia dan Umbi-umbian

Mengenal Serealia dan Umbi-umbian

Skola
Jenis-jenis dan Cara Budi Daya Ikan Hias

Jenis-jenis dan Cara Budi Daya Ikan Hias

Skola
Budi Daya Tanaman Obat

Budi Daya Tanaman Obat

Skola
Cara Mengapresiasi Produk Kerajinan Limbah Organik

Cara Mengapresiasi Produk Kerajinan Limbah Organik

Skola
50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

Skola
Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Skola
Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Skola
Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Skola
Sifat-sifat Unsur Non Logam

Sifat-sifat Unsur Non Logam

Skola
Jawaban dari Soal 'Suatu Daerah Pada Worksheet'

Jawaban dari Soal "Suatu Daerah Pada Worksheet"

Skola
20 Solusi atau Upaya Mengatasi Permasalahan Lingkungan

20 Solusi atau Upaya Mengatasi Permasalahan Lingkungan

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com