Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Nama-nama Penyakit dalam Bahasa Inggris

Kompas.com - 03/11/2020, 11:22 WIB
Risky Guswindari ,
Nibras Nada Nailufar

Tim Redaksi

KOMPAS.com – Kita selalu berupaya untuk menjaga kesehatan tubuh agar tidak terserang penyakit. Tahukah kamu nama-nama penyakit dalam bahasa Inggris? Simak daftarnya berikut ini!

Catatan: Untuk menjelaskan tingkat keparahannya gunakan istilah-istilah ini:

  • Accute: Akut (datang tiba-tiba, bisa sangat sakit atau tidak terlalu)
  • Chronic: Kronis (telah diidap lama atau terus berulang)
  • Severe: Parah
  • Mild: Ringan/sedang

Misalnya mild headache (sakit kepala ringan), chronic diarrhea (diare kronis), severe burns (luka bakar parah), dan sebagainya

Berikut adalah daftar nama penyakit dalam bahasa Inggris:

  • Abscess: Abses
  • Acne: Jerawat
  • Allergy: Alergi
  • Alzheimer disease: Penyakit Alzheimer
  • Anemia: Anemia
  • Angina pectoris: Angin duduk
  • Appendicitis: Radang usus buntu
  • Arthritis: Radang sendi
  • Asthma: Asma
  • Astigmatism: Astigmatisme
  • Athlete's foot: Kutu air
  • Backache: Sakit punggung
  • Bleed: Berdarah
  • Blind: Buta
  • Blister: Lepuh
  • Boil: Bisul
  • Bronchitis: Bronkitis
  • Bruise: Memar
  • Bubonic plague: Wabah pes
  • Bulimia: Bulimia
  • Bump: Benjol
  • Burns: Luka bakar
  • Callus: Kapalan
  • Cancer: Kanker
  • Cataract: Katarak
  • Chickenpox: Cacar air
  • Cholera: Kolera

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com