Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

6 Kastil Tertua di Dunia

Kompas.com - 28/03/2020, 14:00 WIB
Serafica Gischa

Penulis

Sumber History

KOMPAS.com - Selama berabad-abad, kastil sudah berdiri kokoh. Di zaman modern seperti ini, kastil selalu dikaitkan dengan kisah-kisah horor.

Pada masa kejayaannya, setiap kastil menjadi tempat tinggal bagi bangsawan.

Kastil juga memiliki benteng yang digunakan untuk keamanan kastil dari para penjajah yang ingin memperebutkan tanahnya.

Bangunan-bangunan megah tersebut sampai kini tetap menjadi bagian dari sejarah dunia.

Berikut enam kasil tertua di dunia, dilansir dari History:

Benteng Alepposhutterstock Benteng Aleppo
Benteng Aleppo

Di mulai pada abad pertengahan, benteng-benteng ini dibangun untuk para bangsawan. Benteng melindungi mereka dari serangan luar.

Baca juga: 5 Jembatan Terpanjang di Dunia

Benteng Aleppo bisa dikatakan kastil tertua dan terbesar di dunia, yang terletak di kota tua Aleppo, Suriah.

Benteng tersebut dibangun sekitar 3.000 SM. Pada awal abad ke-21, Aga Khan bekerja sama dengan masyarakat arkeolog Aleppo untuk melakukan konservasi di benteng tersebut.

Meskipun banyak kerusakan pada benteng tersebuty akibat perang sipil, sampai saat ini benteng tersebut masih bisa dinikmati oleh wisatawan.

The Reichsburg Cochem

The Reichsburg Cochem tertelak di Cochem, Jerman. Kastil Reichsburg Cochem dikatakan telah dibangun pada tahun 1.000 dan tetap berdiri sampai sekarang.

Dokumen-dokumen sejarah kastil itu berasal dari tahun 1051 ketika putri Ezzo dan mantan Ratu Polan, Richeza, memberikan kastil itu kepada keponakannya, Palatine, Henry I.

Seratus tahun kemudian, pada 1151, Raja Konrad III memaksa untuk menduduki kastil tersebut.

Kemudian pada 1688 hampir dihancurkan oleh pasukan Perancis.

200 tahun kemudian, kastil dikembalikan dan saat ini dimiliki oleh kota Cochem dan diperintah oleh perusahaan Reichsburg.

Baca juga: Kenapa Ikan Paus Melompat dari Laut?

Kastil Warwickshutterstock Kastil Warwick
Kastil Warwick

Kastil Warwick terletak di Warwickshire, Inggris dan dibangun oleh William pada 1068.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

50 Contoh Countable Noun beserta Artinya

Skola
Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Mengenal Nama-nama Kendaraan dalam Bahasa Inggris

Skola
Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Mengenal Verb-ing dalam Bahasa Inggris

Skola
Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Cara Membuat Range Pada Microsoft Excel

Skola
Sifat-sifat Unsur Non Logam

Sifat-sifat Unsur Non Logam

Skola
Jawaban dari Soal 'Suatu Daerah Pada Worksheet'

Jawaban dari Soal "Suatu Daerah Pada Worksheet"

Skola
20 Solusi atau Upaya Mengatasi Permasalahan Lingkungan

20 Solusi atau Upaya Mengatasi Permasalahan Lingkungan

Skola
25 Contoh yang Termasuk dalam Permasalahan Lingkungan Hidup

25 Contoh yang Termasuk dalam Permasalahan Lingkungan Hidup

Skola
Proses Komunikasi Publik dan Penjelasannya

Proses Komunikasi Publik dan Penjelasannya

Skola
2 Bedanya Love dan Loved, Apa Saja?

2 Bedanya Love dan Loved, Apa Saja?

Skola
Konsep Aglomerasi: Pengertian dan Contohnya

Konsep Aglomerasi: Pengertian dan Contohnya

Skola
Laporan Laba Rugi: Pengertian dan Fungsinya

Laporan Laba Rugi: Pengertian dan Fungsinya

Skola
Contoh Kalimat Expressing Apology

Contoh Kalimat Expressing Apology

Skola
Passive Voice dalam Simple Past Tense

Passive Voice dalam Simple Past Tense

Skola
Bagaimana Halogen Bereaksi dengan Logam Alkali?

Bagaimana Halogen Bereaksi dengan Logam Alkali?

Skola
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com