Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jadwal MotoGP Mandalika 2023 Hari Ini, Kualifikasi dan Sprint Race

Kompas.com - 14/10/2023, 08:00 WIB
Farahdilla Puspa,
Ferril Dennys

Tim Redaksi

KOMPAS.com - Jadwal MotoGP Mandalika 2023 menyajikan sesi kualifikasi dan Sprint Race yang digelar di Sirkuit Mandalika, Lombok, Nusa Tenggara Barat, Sabtu (14/10/2023). 

Kualifikasi (Q) MotoGP Mandalika 2023 akan berlangsung pukul 09.50 WIB. Babak kualifikasi dibagi dua sesi, yakni Q1 dan Q2. 

Pebalap-pebalap yang finis di luar 10 besar hasil Practice MotoGP Mandalika kemarin harus melewati Q1 terlebih dulu.

Salah satunya adalah juara dunia 2022 dan pemuncak klasemen MotoGP 2023, Francesco Bagnaia, yang menyelesaikan Practice MotoGP Mandalika di posisi ke-16. 

Baca juga: Klasemen MotoGP Saat GP Mandalika 2023: Bagnaia Pertama, Marquez Ke-15

Dua pebalap tercepat pada Q1 akan bergabung dengan 10 rider yang lolos otomatis ke Q2 dan ikut bersaing memperebutkan posisi pertama saat start balapan. 

Adapun 10 pebalap yang langsung lolos ke Q2 adalah Aleix Espargaro, Maverick Vinales, Marco Bezzecchi, Brad Binder, Jorge Martin, Marc Marquez, Miguel Oliveira, Fabio Di Giannantonio, Jack Miller, dan Fabio Quartararo. 

Hasil kualifikasi akan menentukan posisi start, baik untuk Sprint Race maupun balapan utama MotoGP Mandalika 2023

Sprint Race MotoGP Mandalika 2023 bakal berlangsung ahri ini juga pukul 14.00 WIB. 

Baca juga: MotoGP Mandalika 2023: Alex Marquez Mundur dari Balapan Usai Terjatuh

Jadwal MotoGP Mandalika pada Sabtu (14/10/2023)

  • 09.10-09.40 WIB - Free Practice 2
  • 09.50-10.05 WIB - Kualifikasi 1
  • 10.15-10.30 WIB - Kualifikasi 2
  • 14.00 WIB - Sprint Race
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Alasan Elkan Baggott Tidak Dipanggil Timnas

Alasan Elkan Baggott Tidak Dipanggil Timnas

Liga Indonesia
Jadwal Indonesia Vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Maju Pukul 16.00 WIB

Jadwal Indonesia Vs Irak di Kualifikasi Piala Dunia 2026 Maju Pukul 16.00 WIB

Timnas Indonesia
Alasan Ribka Sugiarto Mundur dari PBSI

Alasan Ribka Sugiarto Mundur dari PBSI

Badminton
Tiket Semifinal Championship Series Persib Vs Bali United Habis, Suporter Tim Tamu Dilarang Hadir

Tiket Semifinal Championship Series Persib Vs Bali United Habis, Suporter Tim Tamu Dilarang Hadir

Liga Indonesia
Chelsea dan Kualifikasi Liga Eropa, Langkah yang Tepat Bagi Cole Palmer

Chelsea dan Kualifikasi Liga Eropa, Langkah yang Tepat Bagi Cole Palmer

Liga Inggris
Proposal Penghapusan VAR di Premier League Diyakini Bakal Gugur

Proposal Penghapusan VAR di Premier League Diyakini Bakal Gugur

Liga Inggris
Daftar Skuad Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tanpa Maarten Paes dan Elkan Baggott

Daftar Skuad Indonesia untuk Kualifikasi Piala Dunia 2026, Tanpa Maarten Paes dan Elkan Baggott

Timnas Indonesia
Lupakan Cedera, Apriyani Rahayu Bersiap Menuju Olimpiade Paris 2024

Lupakan Cedera, Apriyani Rahayu Bersiap Menuju Olimpiade Paris 2024

Badminton
Hasil Thailand Open 2024: Fikri/Bagas Gugur, Ahsan/Hendra Tumpuan Ganda Putra Indonesia

Hasil Thailand Open 2024: Fikri/Bagas Gugur, Ahsan/Hendra Tumpuan Ganda Putra Indonesia

Badminton
PBSI Ungkap Komitmen Apriyani Rahayu Tampil di Olimpiade Paris 2024

PBSI Ungkap Komitmen Apriyani Rahayu Tampil di Olimpiade Paris 2024

Badminton
Alasan Kevin Sanjaya Pensiun dari Bulu Tangkis pada Usia Muda

Alasan Kevin Sanjaya Pensiun dari Bulu Tangkis pada Usia Muda

Badminton
Tekad Pemain Persib Akhiri Dahaga Juara Satu Dekade

Tekad Pemain Persib Akhiri Dahaga Juara Satu Dekade

Liga Indonesia
Harapan PBSI Usai Kervin/Marcus Pensiun: Fikri/Bagas-Leo/Daniel Capai Performa Terbaik

Harapan PBSI Usai Kervin/Marcus Pensiun: Fikri/Bagas-Leo/Daniel Capai Performa Terbaik

Badminton
PSSI Ungkap Alasan Harga Tiket Timnas Indonesia Melonjak Drastis

PSSI Ungkap Alasan Harga Tiket Timnas Indonesia Melonjak Drastis

Timnas Indonesia
Mundur dari Pelatnas, Kevin Sanjaya Ungkap Rasa Syukur

Mundur dari Pelatnas, Kevin Sanjaya Ungkap Rasa Syukur

Badminton
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com