Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Cerita Ashanty Diterima Kuliah S3 Jurusan Sumber Daya Manusia

Kompas.com - 05/07/2023, 08:47 WIB
Revi C. Rantung,
Andi Muttya Keteng Pangerang

Tim Redaksi

JAKARTA, KOMPAS.com - Penyanyi Ashanty merupakan salah satu artis yang mementingkan pendidikan. Bagi Ashanty, tak ada kata terlambat untuk mengenyam bangku pendidikan.

Terbukti, Ashanty berhasil menyelesaikan S1 jurusan Ilmu Hubungan Internasional dari Universitas Paramadina pada 2005.

Pada 2018, dia diwisuda setelah menyelesaikan jenjang S2 di Universitas Bina Nusantara jurusan Manajemen.

Kini, Ashanty akan melanjutkan pendidikannya ke jenjang S3 pada tahun ini.

Baca juga: Anang Hermansyah Sebentar Lagi Lulus S1, Ashanty Lanjut Kuliah S3

Kompas.com merangkummya sebagai berikut:

1. Ashanty S3 di Universitas Negeri Airlangga

Ashanty tampak bahagia akan kuliah S3. Rencananya, Ashanty mulai berkuliah pada September 2023.

“Tahun ini alhamdulillah aku keterima kuliah S3 dan alhamdulillah S3-nya juga ngambil (jurusan) Sumber Daya Manusia jadi cocok dengan apa yang aku lakukan sekarang (yayasan sosial),” tutur Ashanty ketika ditemui di kawasan Kemang, Jakarta Selatan baru-baru ini.

Alhamdulillah di Universitas Negeri Airlangga," tambah Ashanty.

Baca juga: Ashanty Pernah Tinggal di Sri Lanka hingga Nigeria, Lihat Langsung Anak-anak Kelaparan

2. Wawancara dengan pihak kampus ketika di Jepang

Ashanty menceritakan bahwa dia menjalani wawancara dengan pihak universitas saat sedang berada di Jepang.

Sempat merasa gugup, akhirnya Ashanty berhasil diterima kuliah di universitas tersebut.

“Jadi itu adalah step terakhir aku diterima atau enggak. Saat itu aku deg-degan,” ujar Ashanty.

“Pas dikabarin alhamdulillah keterima. Itu kayak bangga, bahagia," tambah Ashanty.

Baca juga: Dari Ide Azriel dan Arsy, Ashanty Bentuk Yayasan Sosial yang Diakui Lions Clubs International

3. Alasan pilih jurusan sumber daya manusia

Penyanyi kelahiran Jakarta ini mengungkap alasan di balik memilih jurusan sumber daya manusia untuk pendidikan S3.

Adapun kata Ashanty, nantinya ilmu yang ia pelajari bisa diterapkan dengan kegiatan sosial yang ia lakukan sekarang.

“Aku concern (mengkhawatirkan) banget sama sumber daya manusia di Indonesia," tutur Ashanty.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya

Terkini Lainnya

Hubungannya dengan JK Rowling Retak, Daniel Radcliffe: Itu Membuatku Sangat Sedih

Hubungannya dengan JK Rowling Retak, Daniel Radcliffe: Itu Membuatku Sangat Sedih

Seleb
Linkin Park Rencanakan Tur Konser 2025 dengan Vokalis Wanita Baru

Linkin Park Rencanakan Tur Konser 2025 dengan Vokalis Wanita Baru

Musik
Sinopsis Wild Card, Aksi Jason Statham Balas Dendam untuk Sahabatnya

Sinopsis Wild Card, Aksi Jason Statham Balas Dendam untuk Sahabatnya

Film
Sinopsis Terminator 3: Rise of the Machines, Kisah Robot Berjuang Menyelamatkan Dunia

Sinopsis Terminator 3: Rise of the Machines, Kisah Robot Berjuang Menyelamatkan Dunia

Film
Bryan Domani Ubah Penampilan Jadi Pria Lugu di Film Temurun

Bryan Domani Ubah Penampilan Jadi Pria Lugu di Film Temurun

Film
Cerita Bryan Domani Perdana Main di Film Horor Temurun

Cerita Bryan Domani Perdana Main di Film Horor Temurun

Film
Daniel Marcell Beberkan Sikap Perhatian IU dengan 12 Dancer Anak yang Mengiringinya di Konser

Daniel Marcell Beberkan Sikap Perhatian IU dengan 12 Dancer Anak yang Mengiringinya di Konser

K-Wave
Tiket Konsernya di Lima Kota Ludes Terjual, Sheila On 7 Ucapkan Terima Kasih ke Sheila Gank

Tiket Konsernya di Lima Kota Ludes Terjual, Sheila On 7 Ucapkan Terima Kasih ke Sheila Gank

Musik
Kamila Andini Kembali Angkat Topik Perempuan dalam Film Terbarunya

Kamila Andini Kembali Angkat Topik Perempuan dalam Film Terbarunya

Film
Tak Sampai 2 Jam, Tiket Konser Sheila On 7 di Bandung Sudah Sold Out

Tak Sampai 2 Jam, Tiket Konser Sheila On 7 di Bandung Sudah Sold Out

Musik
Setelah Gadis Kretek, Kamila Andini Siap Garap Four Seasons in Java

Setelah Gadis Kretek, Kamila Andini Siap Garap Four Seasons in Java

Film
Cerita Sheila Gank Gagal War Tiket Konser Sheila On 7 di Bandung, Sampai Pakai 2 Gawai

Cerita Sheila Gank Gagal War Tiket Konser Sheila On 7 di Bandung, Sampai Pakai 2 Gawai

Musik
Cerita Daniel Marcell Diminta Pilih 12 Dancer Anak untuk Dampingi IU Saat Konser di Indonesia

Cerita Daniel Marcell Diminta Pilih 12 Dancer Anak untuk Dampingi IU Saat Konser di Indonesia

Hits
6 Film Indonesia yang Tayang pada Mei 2024

6 Film Indonesia yang Tayang pada Mei 2024

Film
4 Fakta Gaga Muhammad Bebas dari Penjara atas Kasus Kecelakaannya dengan Laura Anna

4 Fakta Gaga Muhammad Bebas dari Penjara atas Kasus Kecelakaannya dengan Laura Anna

Seleb
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com